fashion-beauty

Masker Alami Ini Ampuh Perbaiki Rambut Bercabang

Rambut Bercabangmu jangan buru-buru dipotong ya cantik, atasi dengan masker alami di bawah ini.

Tinwarotul Fatonah
Selasa, 19 Juni 2018 | 18:30 WIB

Tanda rambut rusak salah satunya adalah bercabang. Gejala yang paling terlihat dari rambut bercabang adalah terasa kasar ketika belai dan terlihat kusam.

Rambut yang seperti itu sangat menggangu karena mengurangi penampilan. Eits, jangan buru-buru dipotong ya cantik, atasi rambut bercabangmu dengan masker alami dibawah ini.

Telur

Baca Juga: 7 Arti Mimpi Minum Teh, Pertanda Sedang Terlalu Cemas?

Kuning telur banyak mengandung nutrisi yang aik bagi rambut, yaitu protein dan asam lemak. Protein dalam telur mampu membentuk kembali healian rambut yang rusak.

Untuk membuat masker kuning telur, campurkan kuning dengan 2 sendok makan minyak zaitun. Oleskan masker kuning telur pada rambut setengah basah dan biarkan meresap hingga 30 menit, setelah itu keramas seperti biasa.

Untuk diketahui, masker telur ini memiliki aroma yang cukup amis, jadi pastikan kamu tidak beraktivitas keluar rumah setelah memakai masker telur.

Baca Juga: Jadi Istri Anak Bos Tambang, Putri DA Santai Pakai Tas Branded Harga Rp5 Jutaan

ilustrasi/pinterest.com

Alpukat

Kandungan asam folat, asam lemak dan protein dalam alpukat dipercaya mengembalikan kemilau alami rambut. Gunakan alpukat sebagai kondisioner pada rambut.

Caranya, haluskan sebuah alpukat dengan minyal zaitun dan minyak kelapa sampai creamy kemudian aplikasikan pada rambut setelah keramas, hindari daerah akar rambut.

Biarkan setengah jam dan bilas kembali dengan shampoo. Lakukan secara rutin dua kali sebulan dan rambutmu akan mendapatkan kembali kemilaunya.

Alpukat/pinterest.com

Lidah Buaya

Lidah buaya bisa jadi pelembap alami rambut, sehingga sangat cocok untuk memperbaiki rambut bercabang. Lidah  buaya mengandung enzim proteolitik yang dapat memperbaiki sel kulit mati pada kepala.

Caranya cukup sederhana, oleskan gel lidah buaya pada kulit lepala dan lakukan pijatan perlahan. Bilas dengan shampoo dan lakukan rutin tiga kali seminggu.

Baca Juga: Intip Tas Branded Megawati Hangestri, Harganya Cuma Rp1 Jutaan

Aloe Vera/pinterest

fashion-beauty

Jadi Istri Anak Bos Tambang, Putri DA Santai Pakai Tas Branded Harga Rp5 Jutaan

Ini beberapa koleksi tas Putri DA yang harganya tak sampai puluhan juta rupiah.

fashion-beauty

Intip Tas Branded Megawati Hangestri, Harganya Cuma Rp1 Jutaan

Bisa kembaran tas dengan atlet voli Megawati Hangestri, nih!

fashion-beauty

3 Koleksi Parfum Ayu Ting Ting, Wanginya Mewah

Apakah kamu kebetulan menggunakan parfum yang sama dengan Ayu Ting Ting?

fashion-beauty

Putri DA Pakai Tas Gucci Rp20 Jutaan, Gayanya Tetap Kalem

Sebelum menikah dengan anak bos tambang, Putri DA sudah memiliki koleksi tas mewah.

fashion-beauty

Gaya Sporty Fuji saat Main Tenis, Harga Kaus Kakinya Bikin Heran

Fuji mengenakan beberapa produk branded untuk gayanya saat main tenis.

fashion-beauty

Amanda Manopo Pamer Tas Unik, Bentuknya Kayak Sarung Tinju

Desain tas yang dipakai Amanda Manopo bikin banyak orang terheran-heran.