fashion-beauty

Lulus BPOM dan Kaya Manfaat, Qweena Skincare Luncurkan 13 Produk

Qweena Skincare memiliki 13 produk produk andalan untuk perawatan wajah dan tubuh.

Rima Sekarani Imamun Nissa
Senin, 09 Maret 2020 | 14:00 WIB

Grand Launching Qweena Skincare berlangsung meriah di The Alana Hotel and Convention Center Yogyakarta, Minggu (08/03/2020) malam.

Qweena Skincare adalah produk kecantikan yang dapat mengatasi berbagai masalah kulit. Qweena juga bermanfaat membantu menghilangkan jerawat, menyamarkan dan menghilangkan flek-flek di wajah, menghilangkan noda bekas jerawat serta mencerahkan dan mengencangkan kulit sehingga tampak lebih muda.

Agustini atau yang juga dikenal dengan nama Sherly selaku Founder & CEO Qweena mengungkapkan, produk skincare dari Qweena juga aman dipakai mulai dari usia 15 tahun.

Baca Juga: 5 Zodiak Ini Terkenal Pekerja Keras, Dedikasi Tak Tergoyahkan

"Produk Qweena juga sangat aman karena sudah terdaftar resmi di BPOM, jadi bisa di gunakan mulai dari usia 15 tahun," ujar Sherly.

"Kami juga sudah menyediakan Klinik resmi yang berada di tiga kota yaitu Ponorogo, Wonosobo dan Yogyakarta," lanjut dia.

Grand launching Qweena Skincare di Hotel Alana Yogyakarta. (Dok. Istimewa)

Berdasarkan informasi lebih lanjut tentang kandungan produk,dijelaskan bahwa krim Qweena Skincare diracik dengan menggunakan bahan yang alami dan terbukti memberikan efek sangat baik bagi kulit.

Baca Juga: Cantiknya Bunga Bangkai Jenis Amorphophallus Titanum Mekar Sempurna di Kebun Raya Cibodas!

Bahan-bahan utama Qweena yaitu Collagen, Serbuk Mutiara, Japanese papaya, Vitamin C, Vitamin E, serta Arbutim yang berfungsi unyuk mencerahkan kulit dari dalam.

Selain itu, ada AHA yang bisa mengangkat sel kulit mati, kojic acid yang bermanfaat memerangi bakteri penyebab jerawat dan mengangkat sel kulit mati, dan bahan lainnya.

Grand launching Qweena Skincare di Hotel Alana Yogyakarta. (Dok. Istimewa)

Semua kandungan yang diracik secara profesional tidak menggunakan bahan-bahan berbahaya seperti hydroquinon dan merkuri yang saat ini marak digunakan produk kecantikan sehingga dapat mengakibatkan kanker kulit dan ketergantungan. Jadi, seluruh produk Qweena diklaim aman dan cocok untuk semua jenis kulit.

Dalam grand launching kali ini, Qweena merilis 13 produk kecantikan yang terdiri dari 11 produk untuk kulit wajah dan dua lainnya untuk kulit tubuh.

Baca Juga: Koleksi Jam Tangan Mewah, Ini Merek Favorit Dian Sastrowardoyo

Grand launching Qweena Skincare di Hotel Alana Yogyakarta. (Dok. Istimewa)

Sementara itu, grand launching Qweena Skincare turut dimeriahkan Rossa. Penyanyi cantik ini dianggap mampu merepresentasikan slogan Qweena, yaitu "Smart Women, Smart People".

fashion-beauty

Koleksi Jam Tangan Mewah, Ini Merek Favorit Dian Sastrowardoyo

Apa merek favorit produk jam tangan mewah yang kerap jadi andalan Dian Sastrowardoyo?

fashion-beauty

3 Sepatu Mewah Puan Maharani, Diam-Diam Seleranya Old Money

Inilah beberapa sepatu mewah yang pernah dipakai Puan Maharani.

fashion-beauty

Aromanya Unik, Ini 3 Rekomendasi Parfum untuk Anak Muda

Parfum yang cocok untuk anak muda ini memiliki aroma unik dengan berbagai keistimewaan tersendiri.

fashion-beauty

5 Tas Mewah Aura Kasih, Ada Hermes Seharga Nyaris Rp500 Juta

Inilah beberapa koleksi tas mewah yang pernah dikenakan Aura Kasih.

fashion-beauty

Bos MS Glow Lebaran di Malang, Ketahuan Pakai Sandal Rp150 Juta

Sandal yang dipakai Shandy Purnamasari saat Lebaran sukses mencuri perhatian.

fashion-beauty

Tips Pilih Makeup sesuai Warna Kulit, Ini Kata MUA Profesional

Ternyata bukan coba mengoleskan ke punggung tangan, simak tips dari MUA profesional ini.