Aktifkan Notifikasimu
Jadilah yang pertama menerima update berita penting dan informasi menarik lainnya.
Dewiku.com - Kulit putih seringkali membuat sebagian wanita yang berkulit sawo matang iri. Tapi tahukah kamu, kulit putih nggak se-sempurna yang kamu bayangkan. Mereka harus lebih pandai memilih warna yang sesuai dengan tone kulitnya agar tidak terlihat pucat. Begitu juga dengan lipstick, jika salah memilih warna, maka wajahnya akan terlihat pucat.
Untuk membayar rasa penasaran, kali ini Dewiku.com akan membagikan warna lipstick yang sesuai dengan tone kulit putih. Simak penjelasaanya di bawah ini.
Nude Kecoklatan
Buat si kulit putih yang hobi makeup natural, kamu bisa coba warna lipstick nude kecokelatan. Warna ini nggak bikin pucat meskipun kamu menggunakan makeup yang terlihat alami.
Baca Juga
Glossy Nude
Agak tricky nih, buat ngakalin warna nude biar nggak ngebosenin di wajahmu. Kamu bisa cari lipstick dengan hasil akhir yang mengkilap atau glossy. Ini ampuh lho, bikin makeup kamu terlihat nggak membosankan.
Merah
Ini warna paling oke buat kamu yang berkulit putih, karena membuang jauh kesan pucat dari wajahmu. Merah akan membuat wajahmu semakin bersinar dan terlihat berani.
Tone keunguan
Lipstick ini cocok buat si kulit putih yang ingin terlihat glamour tapi menghindari warna merah. Lipstick dengan tone keunguan ini memberikan kesan mature sehingga penampilan glamourmu akan semakin menawan.
Terkini
- Fawning: Jebakan Menyenangkan Orang Lain, Sampai Lupa Diri Sendiri
- Overparenting, Jebakan Pola Asuh Orang Tua Zaman Now: Bisa Hambat Kemandirian Anak?
- Sextortion dan Sexploitation: Ketika Privasi Jadi Senjata Pemerasan di Era Digital
- Wifey Material: Ketika Perempuan Dituntut Jadi 'Istri Idaman'
- Nyaman dengan Diri Sendiri Berawal dari Perawatan Tepat Area Kewanitan
- Main Character Syndrome, Ketika Perempuan Merasa Jadi Pusat Semesta
- Go & Glow Fun Run 2025: Tetap Bugar dan Glowing dengan Aktivitas Seru
- Hot Girl Walk: Ketika Perempuan Jadi Lebih Bahagia Cuma Modal Jalan Kaki
- Self Gifting: Bukan Boros, Tapi Bentuk Apresiasi pada Diri Sendiri
- Lebih dari Sekadar Musik, Ada Pesan Pemberdayaan Perempuan dari JENNIE Lewat Album Ruby