Dewiku.com - Fashion dengan warna monokrom bisa dibilang selera paling klasik dan timeless. Dipakai kapan pun warna monokrom yang di dominasi hitam dan putih ini selalu oke. Tapi karena pilihan warna dasarnya nggak banyak, gaya monokrom identik dengan membosankan. Ternyata hal ini nggak berlaku buat Selena Gomez.
Mantan pacar Justin Bieber ini bisa membuktikan, warna monokrom jika dipoles dengan style Selena Gomez akan terlihat berkelas dan nggak pernah mati gaya.
Hal tersebut dapat dilihat saat Selena Gomez mengenakan jumpsuit yang menjadi andalannya kala santai. Bukan sekali saja dia tertangkap kamera mengenakan jumpsuit. Dua di antaranya bertema monokrom, hitam dan putih,
Dalam kesempatan yang berbeda, Selena Gomez juga tampak menggunakan warna monokrom dalam acara penting. Celana blue denim yang dipakai Selena juga tampak manis 'menyambungkan' saat mengenakan blouse putih dan sepatu dengan warna senada.
Selain itu, ia juga pernah tertangkap kamera mengenakan busana warna monokrom, dengan model lain yang begitu stylish. Nggak pernah mati gaya! Selera Selena Gomez memang oke.
Kamu suka lihat Selena Gomez dengan fashion monokrom juga?
Terkini
- Sebelum Nonton Singles Inferno, Cewek Single Wajib Baca Ini: Ekspektasi vs Realita Dunia Dating
- Kelihatan Kuat, Padahal Udah Capek Banget: 5 Tanda Mental Kamu Lagi Lelah
- Mengapa Generasi Z Tak Lagi Menjadikan Pernikahan Sebagai Prioritas?
- Shabu dan Grill Halal dalam Satu Meja, Pengalaman Makan Hangat untuk Keluarga
- FolagoPro Debut sebagai Promotor Konser, Hadirkan An Evening with Brian McKnight di Jakarta
- Minum Kopi Bisa Bikin Perempuan Terlihat Lebih Awet Muda? Ini Faktanya
- Kenapa Banyak Perempuan Memilih Pria Lebih Dewasa? Ternyata Bukan Cuma Soal Umur
- Bumbu Masak Sachet Kini Masuk Festival Musik, Strategi Unik Dekati Generasi Muda
- Saat AI Ikut Campur Urusan Cinta Gen Z: Banyak Match, Tapi Hati Kok Tetap Sepi?
- Effortless Look untuk Perempuan Aktif, Cantik Tanpa Ribet Seharian