Dewiku.com - Memiliki wajah yang putih dan mulus pastinya jadi impian banyak orang, terutama wanita. Kendati begitu, banyak faktor yang bikin kulit wajah jadi kusam, salah satunya adalah polusi udara.
Nah, agar wajah kembali cerah merona, Dewiku.com memberikan 5 rekomendasi produk skincare untuk masalah kulit kusammu.
Cek di bawah ini yuk!
1. Laneige Clear C Advanced Effector
Produk Laneige yang satu ini mempunyai 92,5 persen ekstrak superberi yang merupakan antioksidan dalam perawatan kulit.
Ekstrak ini, diklaim bisa memberikan efek mencerahkan 3,5 kali saat digunakan secara rutin.
2. Freeman Golden Grain Facial Brightening Mask
Masker gel ini membantu untuk melembabkan kulit.
Mengandung tiga kali lipat vitamin C, yang diketahui mencegah pembentukan bitnik-bintik gelap dan membantu mencerahkan kulit wajah.
3. Beauty Water Son & Park
Baca Juga
Toner ini cocok dipakai pada saat malam hari setelah membersihkan wajah dan sebelum memakai produk skincare lainnya.
Toner ini berfungsi untuk exfoliating dan moisturizing kulit wajah.
4. Skin Food Rice Mask Wash Off
Ini adalah masker yang mengandung esktrak beras, formulanya mampu mencerahkan kulit wajah.
Penggunaan yang rutin, akan memberikan efek kulit tampak cerah dan halus.
5. Sheet Mask Etude House Therapy Air Mask Lemon, Strawberry, dan Damask Rose
Tiga varian sheet mask dari Etude House ini memang untuk kamu yang memiliki masalah kulit kusam dan ingin mencerahkannya.
Sheet mask ini aman digunakan setiap hari. Untuk hasil yang maksimal bisa digunakan setelah membersihkan wajah atau sebelum tidur.
Terkini
- Sebelum Nonton Singles Inferno, Cewek Single Wajib Baca Ini: Ekspektasi vs Realita Dunia Dating
- Kelihatan Kuat, Padahal Udah Capek Banget: 5 Tanda Mental Kamu Lagi Lelah
- Mengapa Generasi Z Tak Lagi Menjadikan Pernikahan Sebagai Prioritas?
- Shabu dan Grill Halal dalam Satu Meja, Pengalaman Makan Hangat untuk Keluarga
- FolagoPro Debut sebagai Promotor Konser, Hadirkan An Evening with Brian McKnight di Jakarta
- Minum Kopi Bisa Bikin Perempuan Terlihat Lebih Awet Muda? Ini Faktanya
- Kenapa Banyak Perempuan Memilih Pria Lebih Dewasa? Ternyata Bukan Cuma Soal Umur
- Bumbu Masak Sachet Kini Masuk Festival Musik, Strategi Unik Dekati Generasi Muda
- Saat AI Ikut Campur Urusan Cinta Gen Z: Banyak Match, Tapi Hati Kok Tetap Sepi?
- Effortless Look untuk Perempuan Aktif, Cantik Tanpa Ribet Seharian