Dewiku.com - Seorang publik figur mempunyai tuntutan sendiri untuk selalu tampil keren dan menarik. Mulai dari pakaian, aksesoris, hingga rambut juga harus diperhatikan. Mewarnai rambut adalah salah satu acara untuk tampil keren dan antimainstream.
Sonia Eryka atau yang sering dipanggil Sonia adalah salah satu selebgram Indonesia yang hobi banget gonta-ganti warna rambut. Dia sudah pernah mencoba semuanya lho, mulai dari warna cetar sampai warna kalem.
Berikut adalah 5 tampilan Sonia ketika berganti warna rambut yang dirangkum Dewiku.com dari akun Instagram pribadinya @soniaeryka .
1. Baru-baru ini Sonia mengganti warna rambut yang cetar dan berani, yaitu warna kuning. Sonia tetap tampil stylish dengan warna antimainstream ini.
2. Warna gelap dan merah menjadi warna yang dipilih sama Sonia untuk mengganti penampilannya agar terlihat memukau.
3. Sonia juga cukup berani memilih warna hijau untuk rambutnya.
4. Waktu warna ombre lagi nge-trend, Sonia juga nggak ketinggalan untuk mengombre rambutnya. Pilihan warna blonde dan pink sangat cocok dengan style Sonia yang keren.
5. Kali ini Sonia memilih warna kalem untuk rambutnya. Pilihan warna yang ini sukses membuat tampilan dia menjadi terlihat lucu dan kalem.
Terkini
- Saat AI Ikut Campur Urusan Cinta Gen Z: Banyak Match, Tapi Hati Kok Tetap Sepi?
- Effortless Look untuk Perempuan Aktif, Cantik Tanpa Ribet Seharian
- Palet Global, Jiwa Lokal: Tren Warna 2026 yang Dekat dengan Gen Z
- Liburan Akhir Tahun Anti Ribet: Rumah Bisa Jadi Destinasi Paling Cozy
- Intim dan Membumi, Gender Reveal Alyssa Daguise dan Al Ghazali Tampil Serasi dalam Earth Tone
- Zero Post: Saat Gen Z Memilih Feed Kosong Demi Hidup Lebih Santai
- Nussa Kembali dengan Cerita Hangat, Tontonan Keluarga yang Mengajarkan Arti Janji
- Rahasia di Balik Micellar Water: Solusi Praktis Membersihkan Makeup Sehari-Hari
- Hangatkan Musim Liburan dengan Festive Charity Trunk Show: Mode, Budaya, dan Semangat Berbagi
- Niat Hidup Hemat, Tapi Tiap Minggu Tetap Checkout: Kenapa Perempuan Susah Lepas dari Jajan Kecil?