Dewiku.com - Celana jeans adalah salah satu fashion item yang wajib dimiliki semua orang. Model jeans pun berbagai macam, mulai dari skinny, bootcut, ripped, hingga cuff jeans atau yang lebih sering dikenal jeans dilipat. Nah, diprediksi celana jeans dilipat akan kembali hits lagi nih. Biar nggak mati gaya, DewiKu akan kasih beberapa rekomendasi mix n matchnya.
Penasaran kan seperti apa mix n match celana jeans dilipat. Cek di bawah ini ya, girls!
Memakai atasan polos dan high heels kesayangan kamu, penampilanmu dengan celana jeans dilipat akan terlihat simpel tapi stylish.
Cocok banget dipakai dengan sweater dan slip on, girls.
Denim on denim juga keren banget, lho. Padupadankan dengan sepatu boots favoritmu, penampilanmu akan terlihat kasual.
Tampil dengan blazer berwarna mencolok juga oke banget!
Kaus, jaket kulit, dan high heels adalah perpaduan yang cocok abis.
Long coat, bikin penampilan kamu feminin dan cantik.
Ingin penampilan yang chic dan memikat perhatian banyak orang? Kamu bisa contek gaya di atas ya.
Untuk kamu yang suka dengan gaya yang santai, dengan kaus polos penampilan kamu sudah terlihat keren.
Baca Juga
Terkini
- 5 Smartwatch Terbaik yang Stylish dan Ramah di Kantong!
- Anti Ribet, Ini Solusi Mempersiapkan Buka Puasa dan Sahur yang Sat Set
- Sebelum Nonton Singles Inferno, Cewek Single Wajib Baca Ini: Ekspektasi vs Realita Dunia Dating
- Kelihatan Kuat, Padahal Udah Capek Banget: 5 Tanda Mental Kamu Lagi Lelah
- Mengapa Generasi Z Tak Lagi Menjadikan Pernikahan Sebagai Prioritas?
- Shabu dan Grill Halal dalam Satu Meja, Pengalaman Makan Hangat untuk Keluarga
- FolagoPro Debut sebagai Promotor Konser, Hadirkan An Evening with Brian McKnight di Jakarta
- Minum Kopi Bisa Bikin Perempuan Terlihat Lebih Awet Muda? Ini Faktanya
- Kenapa Banyak Perempuan Memilih Pria Lebih Dewasa? Ternyata Bukan Cuma Soal Umur
- Bumbu Masak Sachet Kini Masuk Festival Musik, Strategi Unik Dekati Generasi Muda