Aktifkan Notifikasimu
Jadilah yang pertama menerima update berita penting dan informasi menarik lainnya.
Dewiku.com - Jika seni merajah tubuh identik dengan kaum adam maka kini kaun hawa pun bisa melakukan hal yang sama. Itulah yang terjadi pada Amber Luke, wanita cantik asal Australia yang penuhi tubuhnya dengan tato.
Uniknya, wanita 24 tahun ini terobsesi untuk menutupi seluruh kulit tubuhnya dengan tato.
Dalam sebuah wawancara dengan Daily Mail, Amber pernah berkata jika dia mengalami masa sulit saat kecil hingga depresi dan tato membantunya untuk bangkit.
''Dulu ketika saya berusia 14, saya tidak tahu siapa saya atau apa yang saya inginkan dari kehidupan,'' ujarnya seperti yang dilansir dari Daily mail.
Baca Juga
Tato pertamanya dia rajah saat berusia 14 tahun dan menurutnya dengan tato dia bebas mengekspresikan tubuhnya.
''Tetapi sekarang saya memiliki kepercayaan diri untuk melihat apapun yang saya inginkan,'' lanjut Amber.
Terbaru, Amber baru saja mengunggah sebuah foto di akun media sosialnya bahwa dia baru saja meramaikan dadanya dengan tato baru.
''Hari ini lebih banyak menambahkan tato ke bagian dadaku. Terima kasih kepada @Mario_Daggett karena telah mentato saya," tulis Amber di postingannya
Hingga saat ini, Amber sudah merajah tubuhnya hingga ratusan kali dan memanggilnya dirinya dengan sebutan 'Naga Putih Bermata Biru''.
Terkini
- Fawning: Jebakan Menyenangkan Orang Lain, Sampai Lupa Diri Sendiri
- Overparenting, Jebakan Pola Asuh Orang Tua Zaman Now: Bisa Hambat Kemandirian Anak?
- Sextortion dan Sexploitation: Ketika Privasi Jadi Senjata Pemerasan di Era Digital
- Wifey Material: Ketika Perempuan Dituntut Jadi 'Istri Idaman'
- Nyaman dengan Diri Sendiri Berawal dari Perawatan Tepat Area Kewanitan
- Main Character Syndrome, Ketika Perempuan Merasa Jadi Pusat Semesta
- Go & Glow Fun Run 2025: Tetap Bugar dan Glowing dengan Aktivitas Seru
- Hot Girl Walk: Ketika Perempuan Jadi Lebih Bahagia Cuma Modal Jalan Kaki
- Self Gifting: Bukan Boros, Tapi Bentuk Apresiasi pada Diri Sendiri
- Lebih dari Sekadar Musik, Ada Pesan Pemberdayaan Perempuan dari JENNIE Lewat Album Ruby