Minggu, 16 Maret 2025
Rima Sekarani Imamun Nissa : Rabu, 08 November 2023 | 15:03 WIB

Aktifkan Notifikasimu

Jadilah yang pertama menerima update berita penting dan informasi menarik lainnya.

Dewiku.com - Gaya busana Cinta Laura menjadi inspirasi berpakaian anak mudah. Meski dikenal sebagai artis populer, Cinta Laura percaya diri memakai fashion item yang harganya murah dan no brand. 

Beberapa waktu lalu, Cinta Laura mengaku tak suka mengeluarkan banyak orang untuk membeli barang branded. Jika dia tertangkap kamera mengenakan barang bermerek, ada kemungkinan itu adalah barang endorsement atau hadiah.

Mau meniru gaya Cinta Laura yang tak harus branded untuk tampil optimal? Dirangkum dari unggahannya di Instagram, berikut beberapa di antaranya.

1. Gaya santai anak pantai

Supaya kesannya lebih ceria, Cinta Laura memakai outer colorful yang bahannya jatuh. Kalung cantik menghiasai lehernya.

2. Bangga pakai tenun

Dia lalu menjadikan songket tenun sebagai selendang. Gaya rambutnya pun dipercantik dengan kain tenun yang difungsikan layaknya bandana.

3. Pakai long coat

4. Floral dress

5. Gaya profesional dan elegan

BACA SELANJUTNYA

5 Gaya Busana Aurel Hermansyah, Inspirasi OOTD Ibu Hamil