Dewiku.com - Setelah empat tahun suaminya, Ashraf Sinclair, meninggal dunia, Bunga Citra Lestari alias BCL dikabarkan siap menikah lagi dengan kekasihnya, Tiko Pradipta Aryawardhana alias Tiko Wardhana. Pernikahan pasangan ini rencananya digelar di sebuah hotel di Bali.
Kedekatan BCL dengan Tiko memang telah mencuri perhatian sejak Maret 2023 lalu. Terlepas dari itu, selama ini BCL dikenal sebagai artis yang memiliki gaya busana modis dan berani. Berikut beberapa potretnya.
1. Seksi mengenakan slip dress
Makeup BCL juga kelihatan lebih bold dari biasanya dengan lipstik merah dan riasan mata yang lebih tegas. Kukunya pun dipercantik dengan kuteks warna gelap.
2. Anggun berkebaya
3. Simpel pakai tank top dan rok denim
4. Cosplay Sailor Moon
Baca Juga
-
Sulit Ditiru, Intip Gaya Kece Jennifer Bachdim Beberes Rumah Pakai Crop Top dan Celana Denim
-
Gaya Geni Faruk di Masjid Nabawi Curi Perhatian, Branded Serba Gucci
-
5 Gaya Outfit Inara Rusli, Bisa Jadi Inspirasi Perempuan Berhijab
-
5 Gaya Outfit Berhijab Feni Rose, Pashmina Jadi Andalan
-
6 Gaya Outfit Zaskia Sungkar, Hijab Bukan Penghalang Fashionista
5. Outfit Unik Bikin Salfok
Terkini
- Saat AI Ikut Campur Urusan Cinta Gen Z: Banyak Match, Tapi Hati Kok Tetap Sepi?
- Effortless Look untuk Perempuan Aktif, Cantik Tanpa Ribet Seharian
- Palet Global, Jiwa Lokal: Tren Warna 2026 yang Dekat dengan Gen Z
- Liburan Akhir Tahun Anti Ribet: Rumah Bisa Jadi Destinasi Paling Cozy
- Intim dan Membumi, Gender Reveal Alyssa Daguise dan Al Ghazali Tampil Serasi dalam Earth Tone
- Zero Post: Saat Gen Z Memilih Feed Kosong Demi Hidup Lebih Santai
- Nussa Kembali dengan Cerita Hangat, Tontonan Keluarga yang Mengajarkan Arti Janji
- Rahasia di Balik Micellar Water: Solusi Praktis Membersihkan Makeup Sehari-Hari
- Hangatkan Musim Liburan dengan Festive Charity Trunk Show: Mode, Budaya, dan Semangat Berbagi
- Niat Hidup Hemat, Tapi Tiap Minggu Tetap Checkout: Kenapa Perempuan Susah Lepas dari Jajan Kecil?