
Aktifkan Notifikasimu
Jadilah yang pertama menerima update berita penting dan informasi menarik lainnya.
Salah satu bahan aktif yang punya banyak manfaat untuk perawatan kulit wajah adalah retinol, utamanya untuk melawan tanda-tanda penuaan. Bukan hanya menyamarkan garis halus dan kerutan, tetapi juga bantu meningkatkan produksi kolagen hingga memperbaiki skin barrier.
Melihat khasiat ampuhnya, serum dengan kandungan retinol biasanya dengan harga lebih mahal. Kabar baiknya, semakin banyak brand lokal yang meluncurkan produk yang harganya cukup terjangkau. Berikut beberapa rekomendasinya.
Dewiku.com - 1. Nuface Nu Glow Retinol+ Serum
Bahan utamanya adalah encapsulated retinol dengan daya serap yang lebih baik dan stabil serta deeper penetration hingga ke lapisan kulit terdalam. Ini membuatnya efektif bantu menjaga elastisitas kulit dan menyamarkan garis halus.
Baca Juga
2. Eiem Beauty Actosome Retinol Serum
Serum ini cocok untuk kulit berjerawat. Bekerja secara intens sebagai acne serum sekaligus anti-aging serum dengan kandungan utama actosome retinol 1.5%.
Actosome retinol diklaim bekerja dua kali lebih efektif ketimbang retinol biasa namun tetap gentle di wajah. Diperkaya dengan allantoin, vitamin E dan B5 serta oatmeal extract, harganya Rp36 ribu.
3. Implora 1% Liporetinol Serum
Kandungan utamanya yakni 1% liporetinol, calendula officinalis flower extract, licorice extract, dan allantoin. Formulasinya diklaim efektif bantu menyamarkan tanda-tanda penuaan dan mencerahkan kulit.
Bantu meningkatkan produksi kolagen sehingga kulit wajah menjadi lebih sehat dan kenyal, harganya Rp32 ribu.
Terkini
- Kebaikan yang Diwajibkan: Perempuan dan Ekspektasi Sosial yang Membentuknya
- Sering Overthinking atau Menjauh Saat Didekati? Kenali 4 Attachment Style dalam Hubungan Perempuan
- Ketika Perempuan Memilih Diam: Strategi Bertahan atau Bentuk Perlawanan?
- Solusi Rambut Sehat dan Berkilau dengan Naturica, Wajib Coba!
- Vulnerable atau Oversharing? Menakar Batas Cerita Perempuan di Dunia Maya
- Merayakan Cinta Lewat Lagu, KOSTCON 2025 Hadirkan Konser OST K-Drama Pertama dan Terbesar
- Kamu Terlalu Mandiri: Ketika Kemandirian Perempuan Masih Dianggap Ancaman
- Support System Seumur Hidup: Bagaimana Kakak Adik Perempuan Saling Menguatkan?
- Women News Network: Menguatkan Suara Perempuan dari Aceh hingga NTT
- Saatnya Berbagi Tugas di Dapur, Karena Memasak Bukan Hanya Tanggung Jawab Perempuan