Aktifkan Notifikasimu
Jadilah yang pertama menerima update berita penting dan informasi menarik lainnya.
Dewiku.com - Bukan cuma desain yang menggemaskan, kenyamanan juga harus diperhatikan saat memilih pakaian anak. Hal ini terlebih di tengah kondisi cuaca di Indonesia yang tropis dan cenderung lembap.
Busana yang menyerap keringat cocok untuk anak-anak beraktivitas seharian, membuat mereka lebih bebas mengeksplorasi dunia sekitarnya.
Mothercare baru-bari ini meluncurkan koleksi pakaian terbaru. Bertema "Here Comes The Fun", koleksi yang hadir mencerminkan esensi musim panas dengan perpaduan antara elegansi kasual dan kenyamanan serta dirancang untuk anak-anak modern yang percaya diri.
Baca Juga
Maira Odessa, Marketing General Manager Mothercare Indonesia mengungkapkan bahwa cuaca terik cenderung bikin anak-anak kurang nyaman untuk bermain atau sering berkegiatan di luar ruangan. Padahal, sinar matahari pagi membawa berbagai manfaat kebaikan bagi tubuh anak.
"Karenanya, Mothercare, sebagai one stop solution untuk keperluan ibu, bayi, dan anak hingga 8 tahun menghadirkan beragam koleksi pakaian yang dapat disesuaikan dengan kebutuhan anak di berbagai musim, salah satunya musim panas," ucapnya lewat siaran pers, dikutip dari Suara.com.
Terkini
- Fawning: Jebakan Menyenangkan Orang Lain, Sampai Lupa Diri Sendiri
- Overparenting, Jebakan Pola Asuh Orang Tua Zaman Now: Bisa Hambat Kemandirian Anak?
- Sextortion dan Sexploitation: Ketika Privasi Jadi Senjata Pemerasan di Era Digital
- Wifey Material: Ketika Perempuan Dituntut Jadi 'Istri Idaman'
- Nyaman dengan Diri Sendiri Berawal dari Perawatan Tepat Area Kewanitan
- Main Character Syndrome, Ketika Perempuan Merasa Jadi Pusat Semesta
- Go & Glow Fun Run 2025: Tetap Bugar dan Glowing dengan Aktivitas Seru
- Hot Girl Walk: Ketika Perempuan Jadi Lebih Bahagia Cuma Modal Jalan Kaki
- Self Gifting: Bukan Boros, Tapi Bentuk Apresiasi pada Diri Sendiri
- Lebih dari Sekadar Musik, Ada Pesan Pemberdayaan Perempuan dari JENNIE Lewat Album Ruby