fashion-beauty

Tips Padu Padan Hoodie Agar Tetap Stylish

Kalian bisa banget lho, padu padan hoodie dengan fashion item lain biar tetap stylish.

Tinwarotul Fatonah
Kamis, 05 Juli 2018 | 18:17 WIB

Girls, setuju nggak jika hoodie selama ini terlalu identik dengan kesan tomboy? Padahal kalian bisa banget lho, padu padan hoodie dengan fashion item lain biar tetap stylish. Berikut Dewiku.com rangkum beberapa tips biar style hoodie kalian tetap oke dan good looking.

hoodie dan rok pendek/pinterest.com

 

Hoodie + mini skirt

Baca Juga: 3 Rekomendasi Face Wash, Kemasan Mini Cocok untuk Traveling

Siapa bilang hoodie nggak bisa menampilkan feminim look? Coba deh, padu padankan hoodie kalian dengan mini skirt. Nggak kalah stylish dengan rok denim lho!

hoodie dan rok pendek dan jaket denim/pinterest.com

 

Hoodie + mini skirt + denim jacket

Baca Juga: Riset Digital Ramadan 2024: Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Paling Getol Promosi di Media Sosial

Ini bisa jadi inspirasi alternatif referensi buat kalian untuk padu padan hoodie dengan rok. Tambahkan denim jacket sebagai luaran hoodie, dijamin makin oke!

hoodie dan scarf/pinterest.com

 

Hoodie + scarf

Why not? Style ini mungkin jarang kepikiran buat kalian. Tapi ternyata hoodie yang tomboy itu bisa banget dipadu padankan dengan scarf. Pilih scarf yang tidak terlalu besar dan pastikan warnanya cukup kontras untuk menarik perhatian orang pada lehermu. Jadi makin manis kan?

hoodie dan baseball cap/pinterest.com

 

Hoodie + baseball cap

Terdengar tomboy banget sih, tapi ternyata jika dipadankan dengan gaya yang tepat, hoodie ternyata oke juga berpasangan dengan baseball cap. Lihat saja gaya ini.

hoodie dan jaket kulit/pinterest.com

 

Oversize hoodie + leather jacket

Baca Juga: Erina Gudono Umrah Bareng Suami, Tas Branded Rp100 Juta Curi Perhatian

Hoodie dengan jaket kulit nggak ada matinya deh. Kamu bisa mix gayanya dengan skinny black jeans dan ankle boots. So swag!

fashion-beauty

3 Tas Branded Favorit Mahalini, Harganya di Bawah Rp100 Juta

Inilah beberapa tas mewah yang jadi kesukaan Mahalini.

fashion-beauty

Begini Cara Mengatasi Bibir Kering, Jangan Keseringan Dijilat

Inilah beberapa cara yang tepat untuk mengatasi masalah bibir kering.

fashion-beauty

4 Tas Hermes Sarwendah, Super Mewah Paling Murah Rp500 Jutaan

Inilah beberapa koleksi tas Hermes yang pernah terlihat dikenakan Sarwendah.

fashion-beauty

Rekomendasi Blendie Bar, Sensasi Baru Membersihkan Alat Makeup

Aeris Beaut menghadirkan Blendie Bar dengan aroma parfum Kitschy.

fashion-beauty

Jadi Istri Anak Bos Tambang, Putri DA Santai Pakai Tas Branded Harga Rp5 Jutaan

Ini beberapa koleksi tas Putri DA yang harganya tak sampai puluhan juta rupiah.

fashion-beauty

Intip Tas Branded Megawati Hangestri, Harganya Cuma Rp1 Jutaan

Bisa kembaran tas dengan atlet voli Megawati Hangestri, nih!