Dewiku.com - Ketika mendengar kata tentara, di benak kita pasti terpikirkan pria gagah dan tangguh dengan seragam militer, lengkap dengan berbagai senjata andalan. Masalahnya, memang jarang ditemui perempuan yang terjun di dunia militer. Tapi jangan salah, banyak juga perempuan yang jadi tentara. Bahkan, baru-baru ini netizen heboh dengan munculnya seorang perempuan yang disebut sebagai tentara tercantik di dunia, lho.
Elena Deligioz, perempuan asal Rusia ini sering diklaim sebagai tentara tercantik di dunia. Hanya saja, Elena Deligioz sebenarnya bukan tentara sungguhan. Dia adalah seorang model yang suka memakai kostum militer, lengkap dengan senjata, dan berbagai peralatan militer lainnya.
Dirangkum dari berbagai sumber, Elena Deligioz ternyata membuka toko yang menyediakan kostum dan aksesoris militer. Jadi nggak heran kalau Elena Deligioz sering mengunggah foto dengan kostum militer dengan berbagai gaya. Gayanya yang maskulin tapi tetap manis di waktu bersamaan membuat banyak orang jatuh cinta kepadanya.
Dilansir dari akun Instagram pribadinya, @elena_deligioz_official, berikut 6 potret Elena Deligioz, si tentara tercantik di dunia.
1. Menggunakan makeup natural, Elena Deligioz tampil memukau dengan balutan seragam militer. Tersenyum tipis, sepertinya dia sadar kalau banyak sudah banyak pria yang berhasil dibuat luluh hatinya.
2. Tampil gagah dengan membawa senjata militer, Elena Geligioz membuat para pria rela bertekuk lutut di hadapannya.
3. Masih memakai seragam militer, Elena Deligioz berpose dengan wajah tersenyum yang membuat dia semakin cantik. Memang nggak salah kalau dia dijuluki tentara tercantik di dunia.
4. Kali ini Elena Deligioz menunjukkan bendera negara kebanggaannya, Rusia.
5. Kalau berpose seperti ini, Elena terlihat imut ya.
6. Berseragam lengkap dengan atribut dan senjata militer lalu berpose di tengah hari bersalju. Meskipun kelihatannya tomboy dan maskulin, justru di sinilah letak keseksian seorang Elena Geligioz. Setuju?
Baca Juga
Jadi apakah kamu setuju kalau Elena Deligioz cocok disebut sebagai tentara tercantik di dunia?
Tag
Terkini
- Saat AI Ikut Campur Urusan Cinta Gen Z: Banyak Match, Tapi Hati Kok Tetap Sepi?
- Effortless Look untuk Perempuan Aktif, Cantik Tanpa Ribet Seharian
- Palet Global, Jiwa Lokal: Tren Warna 2026 yang Dekat dengan Gen Z
- Liburan Akhir Tahun Anti Ribet: Rumah Bisa Jadi Destinasi Paling Cozy
- Intim dan Membumi, Gender Reveal Alyssa Daguise dan Al Ghazali Tampil Serasi dalam Earth Tone
- Zero Post: Saat Gen Z Memilih Feed Kosong Demi Hidup Lebih Santai
- Nussa Kembali dengan Cerita Hangat, Tontonan Keluarga yang Mengajarkan Arti Janji
- Rahasia di Balik Micellar Water: Solusi Praktis Membersihkan Makeup Sehari-Hari
- Hangatkan Musim Liburan dengan Festive Charity Trunk Show: Mode, Budaya, dan Semangat Berbagi
- Niat Hidup Hemat, Tapi Tiap Minggu Tetap Checkout: Kenapa Perempuan Susah Lepas dari Jajan Kecil?