Dewiku.com - Olahraga salah satu kegiatan wajib yang dilakukan karena mempunyai manfaat yang baik untuk tubuh kita. Olahraga hanya diperlukan ketekunan dan kerutinan setiap harinya, cukup 15-30 menit saja, mudah kan? Taukah kamu bahwa ada beberapa hal wajib yang dilakukan setelah olahraga, lho.
Apa aja sih? Cek di bawah ini ya, girls!
1. Minum air putih yang banyak
Saat berolahraga, tubuh akan mengeluarkan banyak cairan melalui keringat. Untuk mencegah dehidrasi, sangat disarankan setelah berolahraga sangat dianjurkan untuk minum air putih yang banyak. Setelah minum, tubuh akan terasa kembali segar dan terhidrasi kembali.
2. Pendinginan
Pendinginan yang dilakukan setelah berolahraga bisa membantu melancarkan peredaran darah ke seluruh tubuh, khususnya otot yang telah bekerja saat olahraga. Selain itu, pendinginan juga dapat mengurangi rasa sakit yang bisa muncul setelah berolahraga.
3. Membersihkan wajah
Membersihkan wajah setelah berolahraga bermanfaat untuk membersihkan keringan dan minyak yang timbul karena berolahraga. Bila tidak dibersihkan, ada kemungkinan bisa menyebabkan penyumbatan pori-pori yang menjadi bibit jerawat.
4. Makan
Tujuan melakukan olahraga adalah menjaga kondisi tubuh menjadi sehat dan bugar. Jadi, jangan sampai lupa untuk memberikan asupan makan kepada tubuh. Pastikan makanan yang kamu pilih adalah makanan yang sehat dan usahakan hindari makanan cepat saji, ya.
Baca Juga
Terkini
- Sebelum Nonton Singles Inferno, Cewek Single Wajib Baca Ini: Ekspektasi vs Realita Dunia Dating
- Kelihatan Kuat, Padahal Udah Capek Banget: 5 Tanda Mental Kamu Lagi Lelah
- Mengapa Generasi Z Tak Lagi Menjadikan Pernikahan Sebagai Prioritas?
- Shabu dan Grill Halal dalam Satu Meja, Pengalaman Makan Hangat untuk Keluarga
- FolagoPro Debut sebagai Promotor Konser, Hadirkan An Evening with Brian McKnight di Jakarta
- Minum Kopi Bisa Bikin Perempuan Terlihat Lebih Awet Muda? Ini Faktanya
- Kenapa Banyak Perempuan Memilih Pria Lebih Dewasa? Ternyata Bukan Cuma Soal Umur
- Bumbu Masak Sachet Kini Masuk Festival Musik, Strategi Unik Dekati Generasi Muda
- Saat AI Ikut Campur Urusan Cinta Gen Z: Banyak Match, Tapi Hati Kok Tetap Sepi?
- Effortless Look untuk Perempuan Aktif, Cantik Tanpa Ribet Seharian