Dewiku.com - Kamu pernah berada dalam situasi galau nggak? Misalkan kamu putus sama pacarmu, padahal kamu lagi sayang-sayangnya sama dia. Duh, ironis banget deh. Tapi tenang girls, kalian bisa gunakan beberapa alasan klasik di bawah ini sebagai alasan untuk balikan lagi sama mantan pacar. Penasaran?
Masih sayang
Masih sayang adalah alasan yang paling masuk akal buat kamu untuk minta balikan. Nggak usah gengsi deh, daripada mantan pacar jatuh ke pelukan orang lain, lebih baik kamu jujur kalau masih sayang sama dia.
Susah move on
Ini alasan klasik kedua setelah rasa sayang. Putus cinta emang bikin kita baper, tapi bukan berarti kita nggak mencoba untuk bangkit. Sayangnya kamu susah move on dan masih terbayang-bayang sama mantan pacar. Daripada ganjel, mending minta balikan lagi.
Sudah pacaran lama
Kadang ada beberapa faktor yang harus kita pertimbangkan sebelum mengkahiri sebuah hubungan, seperti hubungan yang sudah berjalan sangat lama. Kamu bisa gunakan alasan ini buat balikan lagi sama mantan pacar dan biasanya dia akan mempertimbangkan hal yang sama.
Terlanjur nyaman
Yang ini paling susah diungkapkan dengan kata-kata girls. Kalau sudah terlanjur nyaman, apapun akan kamu lakukan untuk mempertahankan hubungan, ya kan? Sudah saatnya kamu ungkapkan hal ini sama mantan pacar, siapa tahu dia merasakan hal yang serupa.
Sudah dekat dengan keluarga pacar
Baca Juga
Hubungan yang sudah melibatkan keluarga biasanya memiliki pertimbangan yang lebih berat untuk dibubarkan. Jika kalian berat melepas hubungan yang sangat dekat ini, kenapa nggak minta balikan lagi sama mantan pacar?
Terkini
- Kenapa Banyak Perempuan Memilih Pria Lebih Dewasa? Ternyata Bukan Cuma Soal Umur
- Bumbu Masak Sachet Kini Masuk Festival Musik, Strategi Unik Dekati Generasi Muda
- Saat AI Ikut Campur Urusan Cinta Gen Z: Banyak Match, Tapi Hati Kok Tetap Sepi?
- Effortless Look untuk Perempuan Aktif, Cantik Tanpa Ribet Seharian
- Palet Global, Jiwa Lokal: Tren Warna 2026 yang Dekat dengan Gen Z
- Liburan Akhir Tahun Anti Ribet: Rumah Bisa Jadi Destinasi Paling Cozy
- Intim dan Membumi, Gender Reveal Alyssa Daguise dan Al Ghazali Tampil Serasi dalam Earth Tone
- Zero Post: Saat Gen Z Memilih Feed Kosong Demi Hidup Lebih Santai
- Nussa Kembali dengan Cerita Hangat, Tontonan Keluarga yang Mengajarkan Arti Janji
- Rahasia di Balik Micellar Water: Solusi Praktis Membersihkan Makeup Sehari-Hari