
Aktifkan Notifikasimu
Jadilah yang pertama menerima update berita penting dan informasi menarik lainnya.
Dewiku.com - Zodiak seakan menyentuh segala lapisan kehidupan. Banyak hal yang bisa dikaitkan dengan ramalan zodiak, termasuk salam menentukan tipe mobil terbaik.
Kamu lagi berencana beli mobil? Masih bingung dalam menentukan tipe mobil yang paling oke? Coba cocokkan dengan tanggal lahir dan kepribadian.
Berikut adalah tipe mobil yang cocok untuk setiap zodiak, seperti yang dikutip dari berbagai sumber.
1. Aquarius (21 Januari - 19 Februari)
Baca Juga
Para Aquarian yang intelektual dan sedikit emosional, mobil Tesla cocok dipilih sebagai mobil idaman kalian. Apalagi Tesla S adalah kendaraan listrik dengan sistem penyaringan udara yang mumpuni.
2. Pisces (20 Februari - 20 Maret)
Pemilik zodiak Pisces terkenal sebagai pribadi imajinatif, sensitif, tapi juga idealis. Mobil VW kombi dengan bodi bongsor layak dijadikan tunggangan sehari-hari.

3. Aries (21 Maret - 20 April)
Mobil Mazda Miata yang dikenal sebagai sedan eksklusif cocok dengan si zodiak Aries. Senada dengan kepribadian mereka yang energik, berani, dan suka berpetualang.
4. Taurus (21 April - 21 Mei)
Bukan mobil sedan atau city car, mereka yang memiliki zodiak Taurus dianjurkan memilih mobil SUV yang canggih seperti Volvo XC60. Mobil itu dapat diandalkan merea yang memiliki sifat ramah dan sabar.
Terkini
- Saatnya Berbagi Tugas di Dapur, Karena Memasak Bukan Hanya Tanggung Jawab Perempuan
- Lajang dan Bahagia: Cara Perempuan Menikmati Hidup Tanpa Tekanan Sosial
- Plan Indonesia dan SalingJaga Gelar Soccer for Equality, Dukung Kesetaraan Pendidikan Anak Perempuan NTT
- Paternity Leave Bukan Sekadar Cuti, Tapi Wujud Budaya Kerja yang Inklusif
- Koper Ringan, Gaya Baru Menjelajah Dunia Tanpa Beban
- Body Positivity vs Body Neutrality: Mana Jalan Terbaik Menerima Tubuh Apa Adanya?
- Wujud Kesetaraan di Dunia Transportasi, Kartini Masa Kini di Balik Kemudi
- Musikal untuk Perempuan: Merayakan Persahabatan Lewat Lagu Kunto Aji dan Nadin Amizah
- Melangkah Sendiri, Merdeka Sepenuhnya: Kenapa Perempuan Pilih Solo Traveling?
- Koneksi Bukan Kompetisi: The Real Power of Women Supporting Women