Dewiku.com - Kesibukan perempuan masa kini sering kali membuat lupa untuk merawat diri sendiri. Jangankan untuk menjalankan diet dan pergi berolahraga, makan teratur saja rasanya sulit. Pada akhirnya, ini yang menyebabkan tubuh ideal jauh dari jangkauan.
Maria Septaviani, Event & Promotion Assjociate WRP, mengatakan minimnya waktu karena kesibukan sehari-hari membuat perempuan beranggapan program diet itu tidak menyenangkan dan perlu komitmen tinggi. Padahal, diet dapat dilakukan secara menyenangkan dan tanpa perlu komitmen.
Lalu, bagaimana caranya diet menyenangkan?
''WRP melalui sub-brandnya Lose Weight, menghadirkan produk-produk yang selalu hadir di sisi konsumen untuk menemani mereka dalam melakukan diet agar dapat mencapai tubuh impian mereka,'' ujar Maria Septaviani, Sabtu (2/2/2019) kemarin.
Produk-produk asupan bernutrisi kini semakin mudah didapatkan, apalagi karena sudah berkerja sama dengan Shopee, salah satu e-commerce terbesar di Indonesia.
''Kehadian asupan bernutrisi ini diharapkan dapat membantu mereka untuk dapat tetap menjaga kesehatan dan bentuk tubuh yang ideal dengan cara yang sangat praktis,'' tuturnya.
Terkini
- Sebelum Nonton Singles Inferno, Cewek Single Wajib Baca Ini: Ekspektasi vs Realita Dunia Dating
- Kelihatan Kuat, Padahal Udah Capek Banget: 5 Tanda Mental Kamu Lagi Lelah
- Mengapa Generasi Z Tak Lagi Menjadikan Pernikahan Sebagai Prioritas?
- Shabu dan Grill Halal dalam Satu Meja, Pengalaman Makan Hangat untuk Keluarga
- FolagoPro Debut sebagai Promotor Konser, Hadirkan An Evening with Brian McKnight di Jakarta
- Minum Kopi Bisa Bikin Perempuan Terlihat Lebih Awet Muda? Ini Faktanya
- Kenapa Banyak Perempuan Memilih Pria Lebih Dewasa? Ternyata Bukan Cuma Soal Umur
- Bumbu Masak Sachet Kini Masuk Festival Musik, Strategi Unik Dekati Generasi Muda
- Saat AI Ikut Campur Urusan Cinta Gen Z: Banyak Match, Tapi Hati Kok Tetap Sepi?
- Effortless Look untuk Perempuan Aktif, Cantik Tanpa Ribet Seharian