Dewiku.com - Putus dari Wafda Saifan, artis muda Kesha Ratuliu sempat dikabarkan dekat dengan beberapa lelaki. Namun rupanya hati keponakan Mona Ratuliu ini menetap pada musisi muda Adhi Permana.
Hubungan keduanya mulai diekspose sejak November 2018. Sempat tidak yakin untuk berkomitmen, Kesha dan Adhi akhirnya mencoba menjalin hubungan asmara.
Mereka berdua kemudian sering membagikan momen-momen bersama di akun Instagram masing-masing. Tentu potret kemesraan keduanya sukses membikin netizen baper.
Yuk, kita lihat seperti apa potret gaya pacaran Kesha Ratuliu dan Adhi Permana, dilansir dari MataMata.com.
1. Foto pertama
Kesha Ratuliu tersenyum manis saat pertama kali memperkenalkan Adhi Permana pada publik.
2. Gemas
Selain bikin baper, potret keduanya sering bikin gemas, kan?
3. Cover lagu
Sama-sama jago menyanyi, gaya pacaran mereka semakin terkesan romantis kalau sudah duet kayak begini.
Baca Juga
4. Serasi
Banyak yang bilang kalau Kesha Ratuliu dan Adhi Permana ini pasangan serasi. Apakah kamu setuju?
5. Suka konyol
Pasangan ini agaknya punya kepribadian yang sama-sama konyol. Pasti bikin hubungan mereka semakin berwarna, deh.
6. Romantis
Kelihatan kalau Kesha Ratuliu bahagia banget punya pacar seperti Adhi.
7. Direstui
Sepertinya hubungan mereka serius. Kesha Ratuliu saja sudah dikenalkan kepada keluarga Adhi Permana.
Semoga langgeng terus, Kesha Ratuliu dan Adhi Permana. (MataMata.com/Tinwarotul Fatonah)
Terkini
- Saat AI Ikut Campur Urusan Cinta Gen Z: Banyak Match, Tapi Hati Kok Tetap Sepi?
- Effortless Look untuk Perempuan Aktif, Cantik Tanpa Ribet Seharian
- Palet Global, Jiwa Lokal: Tren Warna 2026 yang Dekat dengan Gen Z
- Liburan Akhir Tahun Anti Ribet: Rumah Bisa Jadi Destinasi Paling Cozy
- Intim dan Membumi, Gender Reveal Alyssa Daguise dan Al Ghazali Tampil Serasi dalam Earth Tone
- Zero Post: Saat Gen Z Memilih Feed Kosong Demi Hidup Lebih Santai
- Nussa Kembali dengan Cerita Hangat, Tontonan Keluarga yang Mengajarkan Arti Janji
- Rahasia di Balik Micellar Water: Solusi Praktis Membersihkan Makeup Sehari-Hari
- Hangatkan Musim Liburan dengan Festive Charity Trunk Show: Mode, Budaya, dan Semangat Berbagi
- Niat Hidup Hemat, Tapi Tiap Minggu Tetap Checkout: Kenapa Perempuan Susah Lepas dari Jajan Kecil?