lifestyle

Deretan Resto Ini Ternyata Milik Selebriti Chef lho, Sudah Pernah Mampir?

Resto milik Chef Juna ada di Kuningan.

Rima Sekarani Imamun Nissa
Kamis, 11 April 2019 | 09:09 WIB

Berita baik nih, Girls. Deretan selebriti chef yang sering muncul di televisi ternyata buka resto, lho. Membaca nama restonya, mungkin beberapa dari kalian merasa tidak asing.

Penasaran dan ingin segera mencicipi masakan para chef? Yuk, mampir di resto-resto berikut ini.

Chef Juna - Correlate

Baca Juga: 30 Stiker Toples Lebaran yang Desainnya Bikin Gemas, Gratis Siap Cetak!

Chef ganteng tapi galak ini membuka sebuah resto di kawasan Kuningan, lho. Namanya Correlate. Konsep yang diusung adalah perpaduan teknik memasak gaya Jepang dan Perancis. Mampir, yuk!

Chef Juna. (Suara.com/Wahyu Tri Laksono)

Chef Marinka - Mars Kitchen

Mengusung nama depannya, Chef marinka akhirnya membuka sebuah resto yang diberi nama Mars Kitchen. Chef cantik yang satu ini juga memiliki kesibukan lain, yaitu mengajar di sebuah kelas memasak.

Baca Juga: Tyas Mirasih Jual Tas Mewah ke Nagita Slavina, Hasilnya di Luar Ekspektasi

Chef Arnold - Bebini Gelati

Chef Arnold nggak mau ketinggalan buka usaha sendiri. Di Surabaya, Chef ganteng ini membuka Bebini Gelati, sebuah kedai gelato yang nggak pernah sepi pembeli. Di jakarta, Chef Arnold dan teman-temannya membuka resto bernama Nomz Kitchen & Pastry.

Chef Ragil. (Suara.com/Firsta Nodia)

Chef Ragil - Warung Pasta

Selebriti chef yang pernah membintangi acara memasak di televisi ini buka sebuah resto di daerah Kemang. Uniknya, resto ini dikemas dengan konsep warung yang diberi nama Warung Pasta. Kabarnya, Warung Pasta sudah buka cabang di Bandung, lho.

Chef Harada - Restoran Ajihara

Baca Juga: Sepatu Pernikahan Sandra Dewi Disorot Lagi, Bertabur Ribuan Kristal

Kalau kamu ingin menikmati makanan Jepang dengan suasana yang 'Jepang banget', mampir ke resto milik mendiang Chef Harada. Resto yang terletak di Kemang ini sangat kental suasana Jepang dan menunya tentu saja otentik, mengingat pendiri resto ini berdarah Jepang asli.

lifestyle

30 Stiker Toples Lebaran yang Desainnya Bikin Gemas, Gratis Siap Cetak!

Percantik toples Lebaran di rumah dengan menempelkan aneka stiker lucu.

lifestyle

5 Tips Mudik Nyaman dan Aman Naik Mobil Listrik, Harus Siapkan Apa Saja?

Berikut beberapa tips agar nyaman dan aman saat memutuskan mudik dengan mobil listri.

lifestyle

6 Arti Mimpi Ketinggalan Bus, Insiden yang Bikin Panik saat Mudik

Apa makna di balik mimpi ketinggalan bus yang mungkin pernah kamu alami?

lifestyle

Resep Garlic Cheese Cookies, Kue Kering Special untuk Lebaran

Tak melulu manis, kue kering seperti garlic cheese cookies juga cocok disajikan saat Lebaran.

lifestyle

6 Cara Agar Konsumsi Nasi Lebih Aman, Termasuk Pakai Metode Cuci Bersih

Untuk itu penting mengatur ulang dan membuat kebiasaan lain yang dapat membuat tubuh terhindar dari penyakit mematikan tersebut.

lifestyle

32 Tahun Hadir di Indonesia, The Body Shop Ubah Konsep Toko dan Lakukan Inovasi Digital

Toko ini merupakan toko ketiga di Jakarta dan menjadi lambang dari komitmen The Body Shop untuk terus berinovasi dan menyesuaikan diri dengan perubahan zaman.