Dewiku.com - Nama Rachel Cook saat ini lebih dikenal sebagai selebgram alias influencer. Meski begitu, Rachel Cook nggak pernah lupa dari mana dia terkenal.
Wanita yang pernah menjalani pemotretan seksi untuk majalah Playboy ini memang mengawali karier sebagai model profesional.
Dilansir dari Inquisitr, Rachel Cook masih menjalani profesinya sebagai model. Dalam asuhan Two Pillar Management dan The Face Models, Rachel masih menerima job pemotretan.
Wajah cantiknya juga pernah menghiasi majalah QG sebagai 'Instagram Girl of the Week'. Bukan tanpa alasan jika majalah QG memilihnya.
Belakangan, Rachel Cook memang sering mengunggah foto seksi di akun Instagram. Rupanya, itu membawanya jadi seorang 'Mega Influencer' dengan jumlah pengikut melebihi 2 juta orang.
Perpaduan antara wajah cantik Rachel Cook dan tubuh yang idealnya membuat dia jadi idola baru di dunia maya.
Apalagi dalam akun Instagram miliknya, Rachel Cook sering menggoda pengikutnya dengan foto-foto seksi.
Rupanya Rachel Cook memanfaatkan ketenarannya untuk mengunggah konten berbayar. Hasilnya, pundi-pundi dolar pun masuk dalam kantongnya.
Dilansir dari GQ, kekayaan bersih Rachel Cook pada tahun 2018 mencapai Rp 7 miliar! Tentu saja pemasukan dari endorse Instagram memberikan kontribusi yang besar baginya.
Baca Juga
Terkini
- Sebelum Nonton Singles Inferno, Cewek Single Wajib Baca Ini: Ekspektasi vs Realita Dunia Dating
- Kelihatan Kuat, Padahal Udah Capek Banget: 5 Tanda Mental Kamu Lagi Lelah
- Mengapa Generasi Z Tak Lagi Menjadikan Pernikahan Sebagai Prioritas?
- Shabu dan Grill Halal dalam Satu Meja, Pengalaman Makan Hangat untuk Keluarga
- FolagoPro Debut sebagai Promotor Konser, Hadirkan An Evening with Brian McKnight di Jakarta
- Minum Kopi Bisa Bikin Perempuan Terlihat Lebih Awet Muda? Ini Faktanya
- Kenapa Banyak Perempuan Memilih Pria Lebih Dewasa? Ternyata Bukan Cuma Soal Umur
- Bumbu Masak Sachet Kini Masuk Festival Musik, Strategi Unik Dekati Generasi Muda
- Saat AI Ikut Campur Urusan Cinta Gen Z: Banyak Match, Tapi Hati Kok Tetap Sepi?
- Effortless Look untuk Perempuan Aktif, Cantik Tanpa Ribet Seharian