Aktifkan Notifikasimu
Jadilah yang pertama menerima update berita penting dan informasi menarik lainnya.
Dewiku.com - Banyak orang yang menantikan momen Valentine. Biasanya beberapa orang ingin merayakan momen ini dengan orang spesial. Namun, bagaimana dengan kalian yang masih sendiri?
Tenang, jangan panik. Tak hanya bisa membaca kepribadian, zodiak juga bisa memprediksi kapan kamu bertemu dengan pujaan hati, lho.
Nah, dilansir dari Your Tango, di bawah ini ada beberapa zodiak yang diprediksi akan temukan cinta saat Valentine. Siapa saja zodiak tersebut?
1. Leo
Baca Juga
Tahun 2019 adalah periode yang berat bagi zodiak Leo karena mengalami patah hati luar biasa. Dengan optimisme seorang Leo, sepertinya pada Valentine kali ini menjadi momen yang tepat untuk jatuh cinta lagi.
Jangan takut dan jangan sampai melewatkan pertemuanmu dengan si dia. Hal terpenting adalah jangan sampai menutup diri dan biarkan ia mengenalmu lebih dekat lagi.
2. Libra
Valentine tahun ini bakal menjadi momen paling manis bagi zodiak Libra. Pertemuanmu dengannya akan menjadi kesempatan untuk menjalin sebuah komitmen baru.
Kisah cinta yang akan baru dimulai ini sangat terasa indah. Jadi, apakah kamu sudah siap untuk merasakan senangnya jatuh cinta di momen Valentine tahun ini?
3. Aquarius
Siapa sangka jika Valentine tahun ini akan memberikan bulan yang penuh cinta bagi zodiak Aquarius. Zodiak ini akan bertemu dengan orang baru dan pengalaman tidak terlupakan saat bersamanya.
Terkini
- Fawning: Jebakan Menyenangkan Orang Lain, Sampai Lupa Diri Sendiri
- Overparenting, Jebakan Pola Asuh Orang Tua Zaman Now: Bisa Hambat Kemandirian Anak?
- Sextortion dan Sexploitation: Ketika Privasi Jadi Senjata Pemerasan di Era Digital
- Wifey Material: Ketika Perempuan Dituntut Jadi 'Istri Idaman'
- Nyaman dengan Diri Sendiri Berawal dari Perawatan Tepat Area Kewanitan
- Main Character Syndrome, Ketika Perempuan Merasa Jadi Pusat Semesta
- Go & Glow Fun Run 2025: Tetap Bugar dan Glowing dengan Aktivitas Seru
- Hot Girl Walk: Ketika Perempuan Jadi Lebih Bahagia Cuma Modal Jalan Kaki
- Self Gifting: Bukan Boros, Tapi Bentuk Apresiasi pada Diri Sendiri
- Lebih dari Sekadar Musik, Ada Pesan Pemberdayaan Perempuan dari JENNIE Lewat Album Ruby