Dewiku.com - Halo, Desember! Memasuki bulan terakhir, Anda mungkin sudah tidak sabar membaca ramalan zodiak Desember 2020. Namun, siapa saja zodiak yang akan beruntung bulan ini?
Bulan ini, beberapa zodiak akan mendapat lebih banyak kebahagiaan baik dalam hal karir atau cinta. Petualangan baru pun sudah menanti mereka.
Melansir Elite Daily, inilah tiga zodiak paling beruntung untuk Desember 2020. Apakah zodiakmu masuk di antaranya?
1. Gemini
Akhir tahun ini, kamu bisa fokus pada hubungan asmara. Bagi kamu yang sudah punya pasangan, kalian siap untuk melangkah ke jenjang berikutnya.
Sementara bagi kamu yang masih lajang, jangan takut untuk mencoba menemukan sosok pasangan yang tepat.
Melansir Bustle, kamu mungkin saja akan bertemu sosok yang mampu mendorongmu untuk menjadi lebih baik.
2. Leo
Carilah hal-hal yang dapat menginspirasimu bulan ini. Bukan hanya untuk urusan asmara, kamu juga bisa lebih kreatif.
Kalau bisa, bertemanlah dengan orang-orang yang mampu memotivasimu untuk menjadi lebih baik.
Baca Juga
-
Ibu Sophia Latjuba Tetap Awet Muda di Usia 70 Tahun, Apa sih Rahasianya?
-
Mewah, Intip 5 Koleksi Jam Tangan Anggun C Sasmi yang Harganya Miliaran
-
Terungkap, Ini Makna Mendalam di Balik Makeup 'Bonyok' The Weeknd di AMAs
-
Potret 4 Pedangdut yang Usung Adat Sunda saat Nikah, Cantik Pakai Siger
-
Berhias Emas dan Berlian, Jam Tangan Miliaran Jin BTS Curi Perhatian
-
Cari Jodoh via Hawaya, yuk! Berikut Keistimewaan Platform Ramah Muslim Ini
Sementara menurut Bustle, jangan takut untuk menjauh dari hal-hal yang tidak lagi membuatmu bahagia.
3. Sagittarius
Tidak cuma berulang tahun, Sagittarius akan menjadi zodiak yang beruntung bulan ini. Kamu pun sadar bahwa tidak ada yang tidak mungkin dicapai.
Bulan ini, kamu juga bakal belajar banyak hal seputar teknologi dan komunitas di sekelilingmu. Masa depanmu juga tampak cerah.
Melansir Bustle, jangan lupa juga untuk peduli pada dirimu sendiri dan orang lain. Dengan begitu, kamu bisa makin sukses.
Nah, bagaimana? Apakah zodiakmu termasuk salah satu zodiak paling beruntung di Desember 2020 ini?
Terkini
- Sebelum Nonton Singles Inferno, Cewek Single Wajib Baca Ini: Ekspektasi vs Realita Dunia Dating
- Kelihatan Kuat, Padahal Udah Capek Banget: 5 Tanda Mental Kamu Lagi Lelah
- Mengapa Generasi Z Tak Lagi Menjadikan Pernikahan Sebagai Prioritas?
- Shabu dan Grill Halal dalam Satu Meja, Pengalaman Makan Hangat untuk Keluarga
- FolagoPro Debut sebagai Promotor Konser, Hadirkan An Evening with Brian McKnight di Jakarta
- Minum Kopi Bisa Bikin Perempuan Terlihat Lebih Awet Muda? Ini Faktanya
- Kenapa Banyak Perempuan Memilih Pria Lebih Dewasa? Ternyata Bukan Cuma Soal Umur
- Bumbu Masak Sachet Kini Masuk Festival Musik, Strategi Unik Dekati Generasi Muda
- Saat AI Ikut Campur Urusan Cinta Gen Z: Banyak Match, Tapi Hati Kok Tetap Sepi?
- Effortless Look untuk Perempuan Aktif, Cantik Tanpa Ribet Seharian