Dewiku.com - Minum kopi telah menjadi bagian dari gaya hidup banyak orang. Minuman ini biasanya dinikmati saat bekerja, nongkrong, atau pagi hari sebelum memulai berbagai aktivitas.
Kini semakin banyak brand lokal yang menghadirkan minuman kopi berkualitas. Dilansir dari Suara.com, berikut beberapa rekomendasinya.
1. Exelso
Kopi Toraja terkenal sebagai salah satu jenis kopi unggulan nusantara. Biji kopinya memiliki karakter khas dengan cita rasa cukup tebal, keasaman yang rendah, dan after taste layaknya dark chocolate. Tak heran jika brand kopi Exelco memakai jenis untuk kopi yang dihidangkan.
3. Good Day
4. Kapal Api
Baca Juga
5. Tanamera Coffee
Hingga kini, sudah ada 20 outlet di Singapura yang setia menyajikan kopi-kopi khas Indonesia seperti kopi Flores, Toraja, Solok, Ijen, Kintamani dan lainnya.
Terkini
- Saat AI Ikut Campur Urusan Cinta Gen Z: Banyak Match, Tapi Hati Kok Tetap Sepi?
- Effortless Look untuk Perempuan Aktif, Cantik Tanpa Ribet Seharian
- Palet Global, Jiwa Lokal: Tren Warna 2026 yang Dekat dengan Gen Z
- Liburan Akhir Tahun Anti Ribet: Rumah Bisa Jadi Destinasi Paling Cozy
- Intim dan Membumi, Gender Reveal Alyssa Daguise dan Al Ghazali Tampil Serasi dalam Earth Tone
- Zero Post: Saat Gen Z Memilih Feed Kosong Demi Hidup Lebih Santai
- Nussa Kembali dengan Cerita Hangat, Tontonan Keluarga yang Mengajarkan Arti Janji
- Rahasia di Balik Micellar Water: Solusi Praktis Membersihkan Makeup Sehari-Hari
- Hangatkan Musim Liburan dengan Festive Charity Trunk Show: Mode, Budaya, dan Semangat Berbagi
- Niat Hidup Hemat, Tapi Tiap Minggu Tetap Checkout: Kenapa Perempuan Susah Lepas dari Jajan Kecil?