Aktifkan Notifikasimu
Jadilah yang pertama menerima update berita penting dan informasi menarik lainnya.
Dewiku.com - Bulan Mei 2024 sudah di depan mata. Kabar baiknya, ada beberapa tanggal merai Mei 2024 yang bisa dimanfaat untuk liburan bersama orang terdekat maupun sekedar istirahat melepas penat.
Bulan Mei tahun ini punya sederet hari libur nasional serta cuti bersama yang ditandai dengan tanggal merah. Serunya lagi, bakal ada dua kali long weekend atau libur panjang.
Berdasarkan Surat Keputusan Bersama (SKB) Menteri Agama, Menteri Ketenagakerjaan, dan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi dengan nomor 855 Tahun 2023, Nomor 3 Tahun 2023, dan Nomor 4 Tahun 2023, terdapat tiga Hari Libur Nasional dan dua Cuti Bersama pada Mei 2024.
Daftar Libur Tanggal Merah Mei 2024
Baca Juga
- Rabu, 1 Mei 2024: peringatan Hari Buruh Internasional
- Kamis, 9 Mei 2024: peringatan Kenaikan Yesus Kristus
- Jumat, 10 Mei 2024: cuti bersama Kenaikan Yesus Kristus
- Kamis, 23 Mei 2024: peringatan Hari Raya Waisak 2568 BE
- Jumat, 24 Mei 2024: cuti bersama Waisak 2568 BE
Jika memang memungkinkan, jangan lewatkan kesempatan long weekend yang bisa kamu dapatkan dua kali.
Long Weekend Pertama Mei 2024
- Kamis, 9 Mei 2024: Hari Libur Nasional Kenaikan Yesus Kristus
- Jumat, 10 Mei 2024: Cuti Bersama Kenaikan Yesus Kristus
- Sabtu, 11 Mei 2024: libur akhir pekan
- Minggu, 12 Mei 2024: libur akhir pekan
Long Weekend Kedua Mei 2024
- Kamis, 23 Mei 2024: Hari Libur Nasional Hari Raya Waisak 2568 BE
- Jumat, 24 Mei 2024: Cuti bersama Hari Raya Waisak 2568 BE
- Sabtu, 25 Mei 2024: libur akhir pekan
- Minggu, 26 Mei 2024: libur akhir pekan
Itulah daftar libur tanggal merah Mei 2024. Selamat merencanakan liburan!
Terkini
- Perjuangan Kesetaraan Gender: Masih Banyak Tantangan di Indonesia!
- Buka Puasa Mewah All You Can Eat Rasa Dunia Cuma Rp425 Ribu di The Sultan Hotel!
- Fawning: Jebakan Menyenangkan Orang Lain, Sampai Lupa Diri Sendiri
- Overparenting, Jebakan Pola Asuh Orang Tua Zaman Now: Bisa Hambat Kemandirian Anak?
- Sextortion dan Sexploitation: Ketika Privasi Jadi Senjata Pemerasan di Era Digital
- Wifey Material: Ketika Perempuan Dituntut Jadi 'Istri Idaman'
- Nyaman dengan Diri Sendiri Berawal dari Perawatan Tepat Area Kewanitan
- Main Character Syndrome, Ketika Perempuan Merasa Jadi Pusat Semesta
- Go & Glow Fun Run 2025: Tetap Bugar dan Glowing dengan Aktivitas Seru
- Hot Girl Walk: Ketika Perempuan Jadi Lebih Bahagia Cuma Modal Jalan Kaki