Aktifkan Notifikasimu
Jadilah yang pertama menerima update berita penting dan informasi menarik lainnya.
Dewiku.com - Ada lain tes kepribadian unik yang menggunakan Google Form, yakni ujian kesetiaan. Bagaimana cara mengetahui tingkat kesetiaan seseorang lewat tes ini?
Seperti beberapa tes kepribadian unik yang viral di TikTok lainnya, kamu juga akan diminta untuk menjawab beberapa pertanyaan pada Google Form untuk mengetahui level kesetiaanmu kepada pasangan. Bentuk pertanyaan yang tersedia adalah pilihan ganda, jadi terbilang simpel dan mudah.
Tes kesetiaan ini bisa diakses secara gratis kapan pun. Dapatkan tautannya di bawah ini.
Berikut langkah-langkah mengikuti tes kesetiaan via Google Form:
Baca Juga
- Bukalah link tes di https://docs.google.com/forms/d/e/1FAIpQLSeLMwdxh_pjTKw-ks3TsaSngIRmG6JTxy-aqcKloMYKX5_hmQ/viewform
- Baca seluruh soal dan pahamilah
- Jawab semua pertanyaan yang tersedia, pastikan tidak ada yang terlewatkan
- Setelahnya, cek kembali apakah semua jawaban sudah terisi dan klik tombol kirim
- Lihat skor untuk mengetahui hasil tes yang sudah kamu kerjakan.
Setiap pertanyaan dalam ujian ini menunjukkan beberapa skenario yang bisa terjadi di dunia nyata. Hasil skor yang didapatkan kemudian dibagi menjadi tiga kategori, yakni:
- 0-20 artinya Tidak Setia
- 20-40 artinya Cukup Setia
- 40-50 artinya Setia Banget
Itulah tautan dan tes kesetiaan via Google Form yang viral di TikTok. Meski begitu, tes ini pada dasarnya cuma hiburan semata dan tidak bisa dijadikan satu-satunya patokan untuk mengukur kesetiaan seseorang.
Terkini
- Tagar #KaburAjaDulu, Ketika Anak Muda Anak Tangan pada Realita
- Fenomana Glass Ceiling: Mengapa Perempuan Sulit Jadi Pemimpin di Dunia Kerja?
- Takut Ketinggalan Momen? Begini Cara Mengelola FOMO dengan Sehat!
- Ladang Mimpi yang Berubah Jadi Neraka: Tragedi 100 Wanita Thailand di ' Peternakan Telur Manusia' Georgia
- Mengenal Roehana Koeddoes: Jurnalis Perempuan Pertama di Indonesia
- Stigma atau Realita: Perempuan Enggan Bersama Laki-laki yang Tengah Berproses?
- Komunitas Rumah Langit: Membuka Ruang Belajar dan Harapan bagi Anak-anak Marginal
- Subsidi BPJS Kesehatan Terancam, Siapa yang Paling Terdampak?
- Komnas Perempuan Soroti Perlindungan Jurnalis Perempuan dari Kekerasan Berbasis Gender
- Damkar Dipanggil, Polisi Ditinggal: Mengapa Publik Lebih Percaya Damkar?