Aktifkan Notifikasimu
Jadilah yang pertama menerima update berita penting dan informasi menarik lainnya.
Dewiku.com - Mendapatkan skincare berkualitas dengan harga terjangkau pastinya jadi idaman setiap orang. Paham dengan selera pasar, Makeup Revolution pun mulai meluncurkan seri skincare buatan mereka. Skincare yang memiliki kemasan menyerupai The Ordinary skincare ini sekilas sulit dibedakan. Pasalnya dari bentuk, warna hingga konsistensi keduanya benar-benar mirip.
Skincare Makeup Revolution ini juga diklaim transparent, high potency, cruelty free dan vegan.
Sebelum Makeup Revolution meluncurkan skincare set, The Ordinary, salah satu skincare asal Amerika sudah lebih dulu meluncurkan seriesnya yang terkenal karena transparan, ringan dan aman digunakan bagi kulit sensitif sekalipun.
Produk andalan The Ordinary yang sering mendapat review positif dari konsumen adalah serum dan varian hidrator.
Baca Juga
Produk yang memiliki kandungan 10% niacinamide + 1% zinc ini sama persis dengan skincare series yang dluncurkan oleh Revolution Makeup. Keduanya sama-sama ditujukan untuk blemish-prone skin dan sama-sama bisa mengurangi lingkaran hitam di bawah mata.
Bahkan dari segi pengemasan pun, keduanya tampak serupa.
Baik produk The Ordinary maupun Revolution, keduanya diluncurkan dengan bentuk dan warna kemasan yang sama. Satu hal yang menjadi pembeda, yakni terletak harga pasar. Skincare dari Revolution dipasarkan dengan harga sedikit lebih pricy dibandingkan milik The Ordinary.
Meski begitu, karena skincare dari Revolution Makeup ini masih terhitung baru, belum banyak review yang bisa menjelaskan perbedaan keduanya ketika diaplikasikan pada kulit.
Namun, jika melihat dari komposisi keduanya, sepertinya hasil yang didapat nggak beda jauh dengan produk The Ordinary.
Gimana, Girls? Kamu tertarik mencoba skincare baru ini?
Tag
Terkini
- Fawning: Jebakan Menyenangkan Orang Lain, Sampai Lupa Diri Sendiri
- Overparenting, Jebakan Pola Asuh Orang Tua Zaman Now: Bisa Hambat Kemandirian Anak?
- Sextortion dan Sexploitation: Ketika Privasi Jadi Senjata Pemerasan di Era Digital
- Wifey Material: Ketika Perempuan Dituntut Jadi 'Istri Idaman'
- Nyaman dengan Diri Sendiri Berawal dari Perawatan Tepat Area Kewanitan
- Main Character Syndrome, Ketika Perempuan Merasa Jadi Pusat Semesta
- Go & Glow Fun Run 2025: Tetap Bugar dan Glowing dengan Aktivitas Seru
- Hot Girl Walk: Ketika Perempuan Jadi Lebih Bahagia Cuma Modal Jalan Kaki
- Self Gifting: Bukan Boros, Tapi Bentuk Apresiasi pada Diri Sendiri
- Lebih dari Sekadar Musik, Ada Pesan Pemberdayaan Perempuan dari JENNIE Lewat Album Ruby