fashion-beauty

3 Beauty Vlogger Keturunan Arab, Cantiknya Eksotis

Siapa beauty vlogger favorit kamu?

Rima Sekarani Imamun Nissa
Kamis, 06 Desember 2018 | 09:30 WIB

Wajah keturunan Arab memang punya ciri khas, terutama pada hidung mancung dan garis pipi yang tirus. Pesona itulah yang juga terlihat dari sejumlah beauty vlogger keturuanan Arab.

Siapa sajakah mereka? Adalah beauty vlogger favorit kamu? Dilansir dari Matamata.com, inilah tiga beauty vlogger keturunan Arab.

1. Tasya Farasya

Baca Juga: Hidup Minimalis Bersama Komunitas Lyfe with Less: Wujudkan Gaya Hidup Sederhana dan Bijak

Tasya Farasya. (YouTube/tasya farasya)

Sepertinya sudah banyak yang tahu kalau beauty vloger satu ini adalah keturunan Arab. Wajahnya memancarkan kecantikan khas Arab. Dia termasuk salah satu beuty vlogger terpopuler di Indonesia.

2. Tasyi Athasyia

Tasyi Athasyia. (Instagram/@tasyiiathasyia)

Tasyi Athasyia adalah saudara kandung Tasya Farasya. Namun, dia lebih suka mereview makeup lewat Instagram. Hidungnya mancung banget, kan?

Baca Juga: Terletak di BSD Tangerang, Hotel Ini Sajikan Interior Bertema Perjalanan Benang Menjadi Kain

3. Suhay Salim

Suhay Salim. (Youtube/Suhay Salim)

Beauty vlogger keturunan Arab berikutnya adalah Suhay Salim yang baru-baru ini jadi perbincangan hangat karena hanya resmi nikah di KUA.

Baca Juga: Cari Tinted Moisturizer? Ini Rekomendasinya

Suhay Salim adalah beauty vlogger keturunan Arab - Jawa. Dia dikenal dengan gayanya yang kocak dan blak-blakan saat memberikan tutorial atau mengulas produk kosmetik. Tak heran jika banyak yang jadi ketagihan menonton videonya.

fashion-beauty

Cari Tinted Moisturizer? Ini Rekomendasinya

Tinter moisturizer yang praktis semakin disukai beauty enthusiast.

fashion-beauty

Bingung Cari Non-comedogenic Moisturizer? Ini Rekomendasinya

Moisturizer berikut ini diklaim tidak menyumbat pori-pori.

fashion-beauty

Jalan-Jalan ke Korea, Tas Mini Caca Tengker Bikin Penasaran

Tas yang dikenakan Caca Tengker sukses mencuri perhatian.

fashion-beauty

Rekomendasi 4 Lip Oil Harga Terjangkau, Mulai dari Rp15 Ribuan

Biarpun harganya terjangkau, lip oil di bawah ini tetap terbukti berkualitas.

fashion-beauty

5 Tas Mewah Bridesmaid Mahalini, Hampir Semuanya Dior

Gaya bridesmaid Mahalini tak lepas dari sorotan publik.