Aktifkan Notifikasimu
Jadilah yang pertama menerima update berita penting dan informasi menarik lainnya.
Dewiku.com - Setiap tahun memang selalu ada tren-tren baru yang bermunculan dari berbagai bidang. Salah satunya adalah kecantikan. Namun ternyata tren kecantikan bisa berputar juga. Sebab ada beberapa tren makeup yang kembali booming di tahun 2019.
Pada umumnya tren memang mengeluarkan gaya terbaru untuk diikuti. Namun nyatanya, tak sepenuhnya baru juga. Banyak yang mengadopsi tren-tren lama yang dulu sudah pernah booming.
Kira-kira apa saja ya tren makeup yang kembali booming di tahun 2019 ini? Dirangkum dari berbagai sumber, simak di bawah ini, yuk!
1. Smokey eyes dan lip gloss
Baca Juga
Perpaduan makeup smokey eyes dan lip gloss akan membuat penampilan lebih bold dan elegan. Disarankan untuk memakai lip gloss berwarna natural, seperti warna pink atau peach untuk menyeimbangkan dengan tampilan mata yang elegan.
2. Eyeshadow putih
Sebelum menggunakan eyeshadow putih di kelopak mata, disarankan untuk mengaplikasikan concealer berwarna terang. Ternyata eyeshadow masih dipakai setiap hari untuk membuat tampilan mata yang menonjol.
3. Lipstik merah
Red never goes wrong. Tren lipstik merah memang tak pernah lekang oleh waktu dan ternyata pada 2019 ini lipstik warna berani itu masih menjadi salah satu tren kecantikan. Lipstik merah memang sangat cocok untuk menampilkan karakter yang berani dan elegan.
4. Frosted lipstik
Salah satu tren makeup yang kembali booming di tahun 2019 adalah frosted lipstik. Frosted lipstik bisa diterapkan sangat mudah. Kamu bisa menggunakannya saat lipstik tidak memberikan efek yang diinginkan. Kamu bisa menambahkan eyeshadow shimmer di bagian tengah bibir agar terlihat lebih berkilau.
Terkini
- Fawning: Jebakan Menyenangkan Orang Lain, Sampai Lupa Diri Sendiri
- Overparenting, Jebakan Pola Asuh Orang Tua Zaman Now: Bisa Hambat Kemandirian Anak?
- Sextortion dan Sexploitation: Ketika Privasi Jadi Senjata Pemerasan di Era Digital
- Wifey Material: Ketika Perempuan Dituntut Jadi 'Istri Idaman'
- Nyaman dengan Diri Sendiri Berawal dari Perawatan Tepat Area Kewanitan
- Main Character Syndrome, Ketika Perempuan Merasa Jadi Pusat Semesta
- Go & Glow Fun Run 2025: Tetap Bugar dan Glowing dengan Aktivitas Seru
- Hot Girl Walk: Ketika Perempuan Jadi Lebih Bahagia Cuma Modal Jalan Kaki
- Self Gifting: Bukan Boros, Tapi Bentuk Apresiasi pada Diri Sendiri
- Lebih dari Sekadar Musik, Ada Pesan Pemberdayaan Perempuan dari JENNIE Lewat Album Ruby