
Aktifkan Notifikasimu
Jadilah yang pertama menerima update berita penting dan informasi menarik lainnya.
Dewiku.com - Dalam dunia sepak bola, nama Paul Pogba telah melegenda sejak lama. Rupanya bukan hanya sosoknya yang sering disorot warganet tapi juga istrinya yang bernama Maria Zulay Salaues alias Zulay Pogba.
Beberapa waktu lalu, Zulay mengunggah swafoto cantik berkerudung hitam. Dalam unggahannya, ia mengucapkan selamat Ramadan dan mendoakan semuanya dalam lindungan Tuhan.
"Ramadan Kareem, God bless you all," ungkapnya.
Unggahannya mendulang banyak pujian terutama dari penggemarnya. Suaminya pun turut mengucapkan doa yang sama. Tak cuma itu, banyak yang terpesona dengan kecantikan Zulay Pogba ketika ia berhijab.
Baca Juga
-
Tantang Diri untuk Berhijab Selama Ramadan, Penampilan Awkarin Bikin Adem!
-
Cuma Buat Tidur, Pria Ini Punya Rutinitas Skincare Super Ribet
-
Inspirasi Gaya Hijab Neelofa, Model Malaysia yang Mirip Gigi Hadid
-
Tampil Cantik Berhijab, Intip Deretan OOTD ala Aurel Hermansyah Ini
-
Sempat Diejek Mirip Dajjal, Gadis Berhijab Ini Percaya Diri Bagikan Selfie
-
Tantangan Baru Pass the Hijab, Cocok untuk Mengisi Waktu saat Ramadan
Penasaran seperti apa kecantikan istri Paul Pogba saat berhijab? Yuk, simak deretan fotonya yang dirangkum dari akun Instagram Zulay dan Paul Pogba!
Hijab hitam

Walau tidak pernah memberi konfirmasi tentang agama yang dianutnya, warganet meyakini jika Zulay Pogba adalah seorang mualaf, mengikuti agama suaminya.
Berpose di masjid
Paul Pogba dan istrinya sempat berkunjung ke masjid Shiekh Zayed ketika mereka traveling ke Dubai. Ibu satu orang ini tampak anggun dalam balutan gamis dan turban yang menutupi rambutnya.
Menutup aurat
Masih dari kesempatan yang sama, Zulay terlihat sedang duduk anggun di halaman masjid Sheikh Zayed sambil memperlihatkan latar belakang masjid nan megah.
Selalu pakai baju sopan
Zulay yang berprofesi sebagai model sangat menjaga penampilannya. Dalam unggahannya di Instagram, dia tidak pernah memakai baju terlalu ketat atau terbuka. Meski tak menutup aurat, busana yang ia kenakan masih sangat sopan.
Terkini
- Vulnerable atau Oversharing? Menakar Batas Cerita Perempuan di Dunia Maya
- Merayakan Cinta Lewat Lagu, KOSTCON 2025 Hadirkan Konser OST K-Drama Pertama dan Terbesar
- Solusi Rambut Sehat dan Berkilau dengan Naturica, Wajib Coba!
- Kamu Terlalu Mandiri: Ketika Kemandirian Perempuan Masih Dianggap Ancaman
- Support System Seumur Hidup: Bagaimana Kakak Adik Perempuan Saling Menguatkan?
- Women News Network: Menguatkan Suara Perempuan dari Aceh hingga NTT
- Saatnya Berbagi Tugas di Dapur, Karena Memasak Bukan Hanya Tanggung Jawab Perempuan
- Lajang dan Bahagia: Cara Perempuan Menikmati Hidup Tanpa Tekanan Sosial
- Plan Indonesia dan SalingJaga Gelar Soccer for Equality, Dukung Kesetaraan Pendidikan Anak Perempuan NTT
- Paternity Leave Bukan Sekadar Cuti, Tapi Wujud Budaya Kerja yang Inklusif