Dewiku.com - Gaya hidup April Jasmine ikut disorot setelah sang suami, Ustaz Solmed, mencuri perhatian gara-gara pamer rumah mewah. Berlokasi di Bogor, Jawa Barat, rumah seluas setengah hektar itu dilengkapi fasilitas mentereng, seperti kolam renang, lapangan futsal, lapangan tembak, playground, gym, tempat bermain, hingga salon.
April Jasmine sendiri juga aktif membagikan kesehariannya di media sosial. Pada berbagai unggahannya, tak jarang dia terlihat membawa tas branded untuk melengkapi gaya busana andalannya.
Apa saja koleksi tas mewah April Jasmine. Dilansir dari Suara.com, berikut beberapa di antaranya.
1. Women's Ville Small Handbag - Balenciaga
2. GG Supreme Canvas Neo Vintage Clutch Bag Beige Ebony - Gucci
3. Classic City Lambskin Tote Bag - Balenciaga
4. Envelope Textured-Leather Shoulder Bag - YSL
Baca Juga
5. Blue Intrecciato Small Cassette Bag - Bottega Veneta
Terkini
- Saat AI Ikut Campur Urusan Cinta Gen Z: Banyak Match, Tapi Hati Kok Tetap Sepi?
- Effortless Look untuk Perempuan Aktif, Cantik Tanpa Ribet Seharian
- Palet Global, Jiwa Lokal: Tren Warna 2026 yang Dekat dengan Gen Z
- Liburan Akhir Tahun Anti Ribet: Rumah Bisa Jadi Destinasi Paling Cozy
- Intim dan Membumi, Gender Reveal Alyssa Daguise dan Al Ghazali Tampil Serasi dalam Earth Tone
- Zero Post: Saat Gen Z Memilih Feed Kosong Demi Hidup Lebih Santai
- Nussa Kembali dengan Cerita Hangat, Tontonan Keluarga yang Mengajarkan Arti Janji
- Rahasia di Balik Micellar Water: Solusi Praktis Membersihkan Makeup Sehari-Hari
- Hangatkan Musim Liburan dengan Festive Charity Trunk Show: Mode, Budaya, dan Semangat Berbagi
- Niat Hidup Hemat, Tapi Tiap Minggu Tetap Checkout: Kenapa Perempuan Susah Lepas dari Jajan Kecil?
Berita Terkait
-
6 Gaya Lesti Kejora Bawa Tas Branded, Diam-Diam Tenteng Hermes Rp500 Juta
-
Dari Gucci Jadi Guggi, Viral Toko yang Jual Tas Branded Versi KW Ini Sukses Bikin Ngakak
-
Tak Melulu Pamer, Ini Alasan Orang Ingin Punya Koleksi Tas Branded
-
Ayu Ting Ting Kembaran Tas Branded dengan Cha Eun Woo, Harganya Fantastis