Dewiku.com - Penampilan Nikita Willy selalu menarik perhatian sejak dulu. Gaya istri Indra Priawan ini juga masih tampak begitu modis setelah menjadi seorang ibu.
Cara berpakaian Nikita Willy membuatnya tak kehilangan kesan elegan dalam berbagai kesempatan. Dirangkum dari akun Instagram pribadinya, berikut beberapa gaya busana Nikita Willy yang bisa jadi inspirasi bagi para mama muda.
1. Gaya simpel serba hitam
2. Paduan kemeja dan sweater
Jalan-jalan di Kyoto, Jepang, Nikita Willy juga tampak melengkapi gayanya dengan tas selempang dan kacamata hitam.
3. Blus lengan pendek dan rok panjang
Berpose seolah menaiki anak tangga, Nikita Willy memadukan blusnya dengan rok panjang belah belakang dan heels kuning. Sebagai pelengkap, ibunda Issa Xander ini juga menggunakan kacamata hitam.
Baca Juga
4. Kemeja putih andalan
5. Elegan pakai blazer
Terkini
- Sebelum Nonton Singles Inferno, Cewek Single Wajib Baca Ini: Ekspektasi vs Realita Dunia Dating
- Kelihatan Kuat, Padahal Udah Capek Banget: 5 Tanda Mental Kamu Lagi Lelah
- Mengapa Generasi Z Tak Lagi Menjadikan Pernikahan Sebagai Prioritas?
- Shabu dan Grill Halal dalam Satu Meja, Pengalaman Makan Hangat untuk Keluarga
- FolagoPro Debut sebagai Promotor Konser, Hadirkan An Evening with Brian McKnight di Jakarta
- Minum Kopi Bisa Bikin Perempuan Terlihat Lebih Awet Muda? Ini Faktanya
- Kenapa Banyak Perempuan Memilih Pria Lebih Dewasa? Ternyata Bukan Cuma Soal Umur
- Bumbu Masak Sachet Kini Masuk Festival Musik, Strategi Unik Dekati Generasi Muda
- Saat AI Ikut Campur Urusan Cinta Gen Z: Banyak Match, Tapi Hati Kok Tetap Sepi?
- Effortless Look untuk Perempuan Aktif, Cantik Tanpa Ribet Seharian