lifestyle

Sulit Konsentrasi? Mungkin 5 Hal Ini Penyebabnya

Kamu merasa sulit berkonsentrasi? Mungkin hal di bawah ini adalah penyebabnya.

Tinwarotul Fatonah
Selasa, 14 Agustus 2018 | 19:01 WIB

Hampir setiap orang pernah mengalami sulitnya konsentrasi. Kondisi ini bisa terjadi pada siapa saja tanpa memandang status usia. Jika kamu merasa sulit berkonsentrasi, mungkin ada beberapa hal yang menjadi penyebabnya.

Sulit berkonsentrasi dapat menganggu aktivitas sehari-hari, tapi nggak hanya itu, ternyata bisa berdampak juga pada kesehatan, lho. Jadi, apa aja sih penyebab sulit konsentrasi? Simak di bawah ini ya.

1. Kurang tidur

Baca Juga: 8 Arti Mimpi Buaya Putih, Bukan Pertanda Mistis

Ilustrasi kurang tidur. (Unsplash)

Untuk manusia dewasa, idealnya tubuh mendapatkan 8 jam untuk beristirahat. Jika tubuh tidak mendapatkan istirahat yang cukup, akan menyebabkan daya tahan tubuh menurun, mood menjadi buruk, dan otak pun ikut terkena dampaknya karena kurang mendapatkan waktu untuk beristirahat.

2. Kurang olahraga

Dampak dari jarang berolahraga adalah aliran darah dan oksigen yang mengalir ke otak jadi nggak lancar. Ini menyebabkan jadi sulit untuk berkonsentrasi dan berpikir.

Baca Juga: Tes Kesetiaan via Google Form, Berani Coba?

3. Sering bermain gadget

Ilustrasi bermain sosmed. (Pexels)

Terlalu sering bermain gadget akan membuat konsentrasi menjadi buyar. Mestinya kamu harus menyelesaikan pekerjaanmu terlebih dahulu tetapi bermain gadget untuk membuka media sosial lebih menarik bagi kamu. Alhasil, pekerjaanmu nggak selesai-selesai.

4. Kurang asupan makanan bergizi

Sering mengonsumsi makanan yang nggak sehat membuat tubuh jadi sulit bergerak atau kurang aktif dalam bergerak. Cobalah untuk merubah pola makan dengan asupan yang lebih bergizi. Dengan begitu, tubuh akan menjadi lebih aktif yang membuat otak bekerja lebih maksimal dan lebih muda untuk berkonsentrasi.

5. Terlalu stres

Baca Juga: BINUS Graduate Buka Program Magister Desain untuk Mendukung Pertumbuhan Industri Kreatif di Indonesia

Ilustrasi stres bekerja. (Pexels)

Terlalu stres akan membuat otak sulit berkonsentrasi. Ini karena stres mengambil alih kognitif otak, salah satu penyebabnya terlalu banyak pikiran, sehingga fokus berkonsentrasi mustahil didapatkan.

lifestyle

8 Arti Mimpi Buaya Putih, Bukan Pertanda Mistis

Apakah kamu pernah mimpi melihat buaya putih?

lifestyle

7 Arti Mimpi Jadi Bos, Simbol Kekuasaan Besar di Kehidupan Nyata

Inilah berbagai arti mimpi menjadi bos di tempat kerja.

lifestyle

Riset Digital Ramadan 2024: Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Paling Getol Promosi di Media Sosial

Raffi Ahmad dan Nagita Slavina tercatat menjadi influencer yang paling aktif mempromosikan produk selama Ramadan 2024.

lifestyle

Daftar Libur Tanggal Merah Mei 2024, Manfaatkan Long Wekeend 2 Kali!

Kamu bisa menggunakan long weekend untuk liburan bersama orang terdekat.

lifestyle

Cinta Laura Naik Pesawat Kelas Ekonomi, Langsung Banjir Pujian

Cinta Laura terlihat santai naik pesawat kelas ekonomi bersama kekasihnya.

lifestyle

Terbukti Bermanfaat, Nola B3 Wariskan Kebiasaan Minum Jamu saat Menstruasi ke Putrinya

Nola B3 sudah terbiasa minum jamu sejak mengalami menstruasi pertama.