Dewiku.com - Kata orang, kehidupan awal pernikahan adalah masa yang masih manis-manisnya. Banyak yang bilang juga, awal pernikahan dan menjalani kehidupan yang baru bersama pasangan adalah salah satu fase paling membahagiakan dalam hidup.
Nggak heran sih, karena pasangan yang tadinya nggak sering ketemu jadi tinggal satu atap dan menghabiskan waktu bersama lebih banyak. Hal-hal manis dan bikin gemas pun terjadi. Pokoknya dunia serasa milik berdua deh!
Nah momen manis itu rupanya ditangkap dengan baik oleh ilustrator pemilik akun Instagram @sundaekids. Dijamin kamu senyum-senyum sendiri dengan tingkah gemas pasangan baru yang ia visualkan. Bagi yang jomblo hati-hati, awas baper!
1. Enaknya jadi pengantin baru, bisa cuddling tiap hari.
2. Pertengkaran kecil nggak bisa dihindarkan. Capek sih, tapi itu tanda kalau saling peduli.
3. Aktivitas favorit di akhir pekan: do nothing together!
4. Kalau lagi sama doi, nggak ada hal lain yang lebih diinginkan.
5. Modusnya bisa aja nih, bikin gemes. Hayo, pasti habis ini kamu pengen coba praktekin.
6. Rambut diacak-acak, perasaan juga ikut berantakan.
7. Gini nih kalau masih pengantin baru, ditinggal sejam aja nggak rela.
Baca Juga
8. Nggak perlu meniru kesempurnaan pasangan lain untuk bahagian. Sebab, tiap pasangan punya cara bahagianya masing-masing.
9. Nggak ada yang lebih menyenangkan dari pasangan yang punya selera humor sama-sama receh. Tiap hari jadi seru dan senyum melulu.
Terkini
- Sebelum Nonton Singles Inferno, Cewek Single Wajib Baca Ini: Ekspektasi vs Realita Dunia Dating
- Kelihatan Kuat, Padahal Udah Capek Banget: 5 Tanda Mental Kamu Lagi Lelah
- Mengapa Generasi Z Tak Lagi Menjadikan Pernikahan Sebagai Prioritas?
- Shabu dan Grill Halal dalam Satu Meja, Pengalaman Makan Hangat untuk Keluarga
- FolagoPro Debut sebagai Promotor Konser, Hadirkan An Evening with Brian McKnight di Jakarta
- Minum Kopi Bisa Bikin Perempuan Terlihat Lebih Awet Muda? Ini Faktanya
- Kenapa Banyak Perempuan Memilih Pria Lebih Dewasa? Ternyata Bukan Cuma Soal Umur
- Bumbu Masak Sachet Kini Masuk Festival Musik, Strategi Unik Dekati Generasi Muda
- Saat AI Ikut Campur Urusan Cinta Gen Z: Banyak Match, Tapi Hati Kok Tetap Sepi?
- Effortless Look untuk Perempuan Aktif, Cantik Tanpa Ribet Seharian