Dewiku.com - Jatuh cinta memang tak pernah direncanakan. Cinta datang secara tak terduga. Dalam dunia percintaan, wanita dikenal lebih baper. Padahal hal ini pun bisa terjadi pada para pria, lho.
Ternyata para pria sebenarnya juga menjaga hatinya agar tidak jatuh cinta terlalu dalam. Kenapa, ya? Keep scrolling, ya!
1. Pernah disakiti
Dalam kisah cinta di masa lalu, ia pernah jatuh cinta sangat dalam kemudian disakiti. Rasa sakit hati itu akan membuat trauma tersendiri.
Nah, biasanya trauma cinta ini yang membuatnya secara otomatis membangun benteng agar hatinya tak ingin disakiti lagi.
2. Tidak sungguh-sungguh dalam jatuh cinta
Perasaan ini bisa kamu rasakan ketika pacar kamu cuek dan nggak perhatian sama sekali. Ini bisa dianggap sebagai tanda bahwa ia sebenarnya nggak sungguh-sungguh dalam jatuh cinta kepadamu.
Kemungkinan ia hanya ingin punya hubungan tapi belum yakin tentang perasaannya. Ia juga punya urusan pribadi yang membuatnya nggak bisa fokus.
3. Pernah dikhianati
Ini bisa terjadi karena trauma di masa lalu atau bisa jadi kamu yang telah mengkhianati kepercayaannya. Namun, karena masih cinta, ia tetap mempertahankanmu.
Baca Juga
Sayangnya, ia belum bisa melupakan apa yang telah kamu lakukan. Akhirnya, ia tak jatuh cinta lagi kepadamu seperti dulu.
4. Emosi yang susah dikontrol
Bukan menjadi rahasia umum lagi, jika pria mempunyai perasaan emosional yang tinggi dibanding wanita. Mereka sangat mudah terpancing emosi dengan tak bisa mengungkapkan perasaan dengan cara lebih tenang.
Hal inilah yang menjadi salah satu pertimbangan mereka, karena tak mau terlihat seperti anak kecil.
Terkini
- Saat AI Ikut Campur Urusan Cinta Gen Z: Banyak Match, Tapi Hati Kok Tetap Sepi?
- Effortless Look untuk Perempuan Aktif, Cantik Tanpa Ribet Seharian
- Palet Global, Jiwa Lokal: Tren Warna 2026 yang Dekat dengan Gen Z
- Liburan Akhir Tahun Anti Ribet: Rumah Bisa Jadi Destinasi Paling Cozy
- Intim dan Membumi, Gender Reveal Alyssa Daguise dan Al Ghazali Tampil Serasi dalam Earth Tone
- Zero Post: Saat Gen Z Memilih Feed Kosong Demi Hidup Lebih Santai
- Nussa Kembali dengan Cerita Hangat, Tontonan Keluarga yang Mengajarkan Arti Janji
- Rahasia di Balik Micellar Water: Solusi Praktis Membersihkan Makeup Sehari-Hari
- Hangatkan Musim Liburan dengan Festive Charity Trunk Show: Mode, Budaya, dan Semangat Berbagi
- Niat Hidup Hemat, Tapi Tiap Minggu Tetap Checkout: Kenapa Perempuan Susah Lepas dari Jajan Kecil?