Dewiku.com - Setiap orang mempunyai cara makan masing-masing. Nah, ternyata cara makan ini bisa membaca kepribadian kamu lho. Kamu termasuk tipe yang seperti apa?
Apakah kamu termasuk tipe orang yang suka makan cepat atau perlahan? Di bawah ini ada sedikit penjelasan seperti apa kepribadian orang melalui cara makannya. Penasaran? Keep scrolling gilrs!
1. Pemilih
Ketika sedang makan di tempat makan, kamu akan meminta bahan-bahan tertentu tidak dimasukkan ke dalam makanan. Kamu juga meminta makananmu dibuat sesuai keinginan. Misalnya dengan menambahkan ekstra topping tertentu atau dihilangkan salah satu bumbu yang tak kamu suka.
Suka pilih-pilih makanan juga merupakan cerminan pribadi orang yang selalu ingin tahu dan haus akan informasi. Dia tak sungkan mengutarakan banyak pertanyaan jika itu bisa membuat hidupnya lebih nyaman. Tipe ini cenderung selalu menganggap bahwa hanya pilihannya lah yang terbaik dan tak mau menerima masukan orang lain.
2. Hobi mencoba makanan baru
Suka mencoba berbagai kuliner baru, terutama yang tak biasa. Kepribadian mereka cenderung berani ambil risiko dan suka hal-hal menegangkan. Suka menunjukkan keterbukaan untuk mencoba hal baru di luar pengalaman atau zona nyaman.
3. Makan cepat
Mempunyai cara makan cepat bisa jadi ada kemungkinan terpengaruh dari kebiasaan keluarga yang juga makan cepat. Mereka yang suka makan cepat cenderung memiliki kepribadian yang ambisius, kerja keras, dan tidak sabaran.
4. Makan perlahan
Baca Juga
Tipe ini cenderung ingin menikmati setiap suapan atau gigitan makanan yang dihidangkan. Kepribadian mereka cenderung ingin semua hal serba terkendali dan tahu bagaimana menikmati hidup. Mereka adalah orang-orang yang percaya diri, stabil, dan cenderung tenang saat menghadapi berbagai situasi.
Terkini
- Saat AI Ikut Campur Urusan Cinta Gen Z: Banyak Match, Tapi Hati Kok Tetap Sepi?
- Effortless Look untuk Perempuan Aktif, Cantik Tanpa Ribet Seharian
- Palet Global, Jiwa Lokal: Tren Warna 2026 yang Dekat dengan Gen Z
- Liburan Akhir Tahun Anti Ribet: Rumah Bisa Jadi Destinasi Paling Cozy
- Intim dan Membumi, Gender Reveal Alyssa Daguise dan Al Ghazali Tampil Serasi dalam Earth Tone
- Zero Post: Saat Gen Z Memilih Feed Kosong Demi Hidup Lebih Santai
- Nussa Kembali dengan Cerita Hangat, Tontonan Keluarga yang Mengajarkan Arti Janji
- Rahasia di Balik Micellar Water: Solusi Praktis Membersihkan Makeup Sehari-Hari
- Hangatkan Musim Liburan dengan Festive Charity Trunk Show: Mode, Budaya, dan Semangat Berbagi
- Niat Hidup Hemat, Tapi Tiap Minggu Tetap Checkout: Kenapa Perempuan Susah Lepas dari Jajan Kecil?