Dewiku.com - Buat kamu yang sedang jomblo alias nggak punya pasangan, jangan berkecil hati, ya! Kemajuan zaman sangat berpihak padamu, lho. Terbukti, banyak aplikasi pencari jodoh yang bertebaran dalam Google Play Store. Cukup dengan menginstall aplikasi ini, maka kamu bisa menemukan teman kencan dengan mudah.
Tertarik menggunakannya? DewiKu berikan beberapa rekomendasinya, ya!
1. Tinder
Aplikasi pencari jodoh terbaik, nih! Yup, Tinder banyak direkomendasikan oleh orang-orang karena terbukti ampuh untuk menemukan teman kencan.
Satu lagi, jaminan keamanan yang yang ditawarkan oleh Tinder membuat banyak orang memilihnya jadi aplikasi pencari jodoh paling populer di dunia. Mau coba?
2. LOVOO
Serupa dengn Tinder, LOVOO menawarkan kemudahan mencari jodoh bagi penggunanya berdasarkan lokasi. Beberapa fitur dalam LOVOO juga tampak serupa dengan aplikasi Tinder.
Cara pengoperasiannya cukup praktis sehingga banyak yang menggunakan aplikasi ini.
3. Paktor
Buat kamu yang tertarik memiliki teman kencan dari belahan dunia yang lain, Paktor sangat direkomendasikan oleh banyak orang.
Baca Juga
Aplikasi kencan ini akan menghubungkan kamu dengan para jomblowan dan jomblowati dari berbagai negara. Pastikan kamu bisa berbahasa Inggris sebelum mencobanya, ya.
4. Badoo
Buat kamu yang sedang galau dan butuh teman kencan, bisa coba menginstal aplikasi yang satu ini. Banyak orang yang mengatakan puas menggunakan aplikasi pencari jodoh ini karena praktis.
Sebagian dari mereka bahkan mengaku dapat jodoh dalam waktu semalam saja. Gimana, kamu tertarik?
Tag
Terkini
- Anti Ribet, Ini Solusi Mempersiapkan Buka Puasa dan Sahur yang Sat Set
- Sebelum Nonton Singles Inferno, Cewek Single Wajib Baca Ini: Ekspektasi vs Realita Dunia Dating
- Kelihatan Kuat, Padahal Udah Capek Banget: 5 Tanda Mental Kamu Lagi Lelah
- Mengapa Generasi Z Tak Lagi Menjadikan Pernikahan Sebagai Prioritas?
- Shabu dan Grill Halal dalam Satu Meja, Pengalaman Makan Hangat untuk Keluarga
- FolagoPro Debut sebagai Promotor Konser, Hadirkan An Evening with Brian McKnight di Jakarta
- Minum Kopi Bisa Bikin Perempuan Terlihat Lebih Awet Muda? Ini Faktanya
- Kenapa Banyak Perempuan Memilih Pria Lebih Dewasa? Ternyata Bukan Cuma Soal Umur
- Bumbu Masak Sachet Kini Masuk Festival Musik, Strategi Unik Dekati Generasi Muda
- Saat AI Ikut Campur Urusan Cinta Gen Z: Banyak Match, Tapi Hati Kok Tetap Sepi?