Dewiku.com - Sebentar lagi kita akan berjumpa dengan Tahun Baru Imlek yang jatuh pada 5 Februari 2019. Secara keseluruhan, tahun Babi Tanah mendatang diprediksi menjadi tahun yang penuh kedamaian.
Nah, bagaimana peruntungan keuangan kamu di tahun Babi Tanah ini? Yuk, simak ramalan shio dari pembaca tarot profesional asal Jogja, Bernadette Erna Febriani.
1. Shio Tikus
Shio tikus harus lebih hati-hati dalam berinvestasi. Jangan gegabah dan selalu analisis secara matang.
2. Shio Kerbau
Kabar baik untuk shio Kerbau. Jika bisa menunjukkan nilai lebih yang ada dalam diri, rezeki akan lebih baik dari tahun lalu. Namun jika tidak ada tindakan, maka kondisi keuangan akan stagnan.
3. Shio Macan
Shio Macan bisa bernafas lega, sebab kondisi keuangan cenderung stabil di tahun ini.
4. Shio Kelinci
Agar rezeki lebih lancar, pemilik shio Kelinci harus lebih terbuka, jalin komunikasi, dan perkuat jaringan dengan banyak pihak potensial.
Baca Juga
5. Shio Naga
Tahun yang baik untuk shio Naga. Selain kondisi keuangan yang stabil, ia bisa melakukan investasi baru.
6. Shio Ular
Meski shio ini akan ciong pada tahun babi tanah, tetapi keuangan membaik dibandingkan tahun lalu, asalkan hindari berjudi.
Terkini
- Sebelum Nonton Singles Inferno, Cewek Single Wajib Baca Ini: Ekspektasi vs Realita Dunia Dating
- Kelihatan Kuat, Padahal Udah Capek Banget: 5 Tanda Mental Kamu Lagi Lelah
- Mengapa Generasi Z Tak Lagi Menjadikan Pernikahan Sebagai Prioritas?
- Shabu dan Grill Halal dalam Satu Meja, Pengalaman Makan Hangat untuk Keluarga
- FolagoPro Debut sebagai Promotor Konser, Hadirkan An Evening with Brian McKnight di Jakarta
- Minum Kopi Bisa Bikin Perempuan Terlihat Lebih Awet Muda? Ini Faktanya
- Kenapa Banyak Perempuan Memilih Pria Lebih Dewasa? Ternyata Bukan Cuma Soal Umur
- Bumbu Masak Sachet Kini Masuk Festival Musik, Strategi Unik Dekati Generasi Muda
- Saat AI Ikut Campur Urusan Cinta Gen Z: Banyak Match, Tapi Hati Kok Tetap Sepi?
- Effortless Look untuk Perempuan Aktif, Cantik Tanpa Ribet Seharian