Dewiku.com - Ada punya pacar hobi ngambek? Pria satu ini sepertinya memilih cara paling jitu untuk menghadapi pacar ngambek. Dia memberikan kejutan spesial dengan membelikan iPhone X.
Belum lama ini, seorang netizen yang pamer di media sosial Twitter. Akun bernama @askazeg ini mengaku sedang marah dengan kekasihnya dan mendapatkan hadiah mewah setelahnya.
Ia mengunggah tangkapan layar hasil percakapan dirinya dengan sang kekasih di media sosial. Dia marah selama tiga hati dan berakhit dihadiahi smartphone besutan Apple, iPhone X.
''Guys, gue seneng banget dibeliin iPhone X padahal cuma ngambek 3 hari,'' ungkap dia.
Dalam unggahan tangkapan layar tersebut terlihat foto sebuah kardus smartphone iPhone yang dia kirim kepada kekasihnya untuk meyakinkan diri sendiri.
Benar saja. Sang kekasih membelikannya iPhone X lantaran ia marah selama tiga hari dengan harapan ngambeknya segera selesai.
Setelah dibelikan iPhone X, episode pacar ngambek itu pun langsung berakhir. Dia berubah menjadi baik dan memberikan banyak emoji dengan simbol hati.
Unggapan itu pun menuai tanggapan beragam dari netizen. Ribuan komentar pun berdatangan.
''Aku ngambek malah dianya balik ngambek dan jalan sama yang lain,'' curhat seorang netizen.
''Coba ngambek sebulan, dikasih bumi dan seisinya nggak?'' komentar yang lain.
Baca Juga
(HiTekno.com/Dinar Surya Oktarini)
Terkini
- Sebelum Nonton Singles Inferno, Cewek Single Wajib Baca Ini: Ekspektasi vs Realita Dunia Dating
- Kelihatan Kuat, Padahal Udah Capek Banget: 5 Tanda Mental Kamu Lagi Lelah
- Mengapa Generasi Z Tak Lagi Menjadikan Pernikahan Sebagai Prioritas?
- Shabu dan Grill Halal dalam Satu Meja, Pengalaman Makan Hangat untuk Keluarga
- FolagoPro Debut sebagai Promotor Konser, Hadirkan An Evening with Brian McKnight di Jakarta
- Minum Kopi Bisa Bikin Perempuan Terlihat Lebih Awet Muda? Ini Faktanya
- Kenapa Banyak Perempuan Memilih Pria Lebih Dewasa? Ternyata Bukan Cuma Soal Umur
- Bumbu Masak Sachet Kini Masuk Festival Musik, Strategi Unik Dekati Generasi Muda
- Saat AI Ikut Campur Urusan Cinta Gen Z: Banyak Match, Tapi Hati Kok Tetap Sepi?
- Effortless Look untuk Perempuan Aktif, Cantik Tanpa Ribet Seharian