Aktifkan Notifikasimu
Jadilah yang pertama menerima update berita penting dan informasi menarik lainnya.
Dewiku.com - Siapa yang tak mau menghabiskan waktu makan siang dengan Amal Clooney? Amal Clooney dikenal sebagai publik figur yang cantik dan stylish. Selain itu ia juga dikenal sebagai sosok yang rendah hati.
Dilansir dari laman Page Six, ada sebuah universitas di Amerika Serikat dikabarkan melelang acara makan siang bersama Amal Clooney. Tawaran makan siang itu bernilai sampai 8.100 dolar ataus setara dengan Rp 114 jutaan.
Salah satu penawaran yang dilempar dalam pelelangan oleh Columbia Law School adalah makan siang di restoran Prancis mewah bersama Amal Clooney dan profesor hak asasi manusia, Sarah Cleveland.
Makan siang itu akan diadakan secara terbatas, Hanya untuk enam mahasiswa dan satu siswa terpilih boleh mengajak teman-temannya.
Baca Juga
Hasil lelang tersebut kabarnya bukan ditunjukan untuk Amal Clooney, namun diberikan untuk mendukung bantuan hukum bagi mahasiswa.
Sampai saat ini Universitas Colombia belum memberi pendapatnya mengenai hal ini. Namun diketahui hubungan Amal Clooney dengan sekolah hukum ini memang sudah terjalin sejak lama.
Diketahu bahwa Amal Clooney telah menjadi profesor tamu di Colombia Law School sejak tahun 2015.
Terkini
- Fawning: Jebakan Menyenangkan Orang Lain, Sampai Lupa Diri Sendiri
- Overparenting, Jebakan Pola Asuh Orang Tua Zaman Now: Bisa Hambat Kemandirian Anak?
- Sextortion dan Sexploitation: Ketika Privasi Jadi Senjata Pemerasan di Era Digital
- Wifey Material: Ketika Perempuan Dituntut Jadi 'Istri Idaman'
- Nyaman dengan Diri Sendiri Berawal dari Perawatan Tepat Area Kewanitan
- Main Character Syndrome, Ketika Perempuan Merasa Jadi Pusat Semesta
- Go & Glow Fun Run 2025: Tetap Bugar dan Glowing dengan Aktivitas Seru
- Hot Girl Walk: Ketika Perempuan Jadi Lebih Bahagia Cuma Modal Jalan Kaki
- Self Gifting: Bukan Boros, Tapi Bentuk Apresiasi pada Diri Sendiri
- Lebih dari Sekadar Musik, Ada Pesan Pemberdayaan Perempuan dari JENNIE Lewat Album Ruby