Dewiku.com - Bicara soal cinta, tentu tidak ada habisnya. Saat mengalami masa-masa sulit dalam hubungan, tentu saran atau masukan dari orang sekitar sangat diperlukan. Nah, saran cinta dari zodiak ini bisa sangat diandalkan.
Melansir dari Elite Daily, beberapa zodiak berikut pandai memberi saran cinta kepada teman-temannya. Siapa saja? Yuk, simak!
1. Pisces
Pisces adalah sosok yang memiliki empati luar biasa. Hal ini membuat mereka mampu ikut merasakan bahkan menguraikan kesulitan apa yang sedang kamu alami. Entah itu perasaan naksir atau emosi yang lebih dalam pada pasangan.
2. Sagitarius
Sagitarius mungkin tidak sesensitif Pisces, tetapi mereka memiliki kemampuan untuk jujur, bahkan ketika itu sulit untuk diandalkan. Kamu selalu dapat mengandalkan Sagitarius sebagai penuntun ketika sedang berjuang untuk mengetahui apa yang harus dilakukan saat hubungan cinta menjadi rumit.
3. Virgo
Virgo terkenal karena kemampuan nalar mereka. Jika kamu merasa tersesat dalam banyak drama hubungan atau sedang gelisah dengan orang yang baru ditaksir, mengadulah pada Virgo. Sebab Virgo sangat luar biasa dalam memahami dan melacak banyak detail dari suatu situasi. Virgo bakal membantumu mencari jalan keluar
Baca Juga
Terkini
- Saat AI Ikut Campur Urusan Cinta Gen Z: Banyak Match, Tapi Hati Kok Tetap Sepi?
- Effortless Look untuk Perempuan Aktif, Cantik Tanpa Ribet Seharian
- Palet Global, Jiwa Lokal: Tren Warna 2026 yang Dekat dengan Gen Z
- Liburan Akhir Tahun Anti Ribet: Rumah Bisa Jadi Destinasi Paling Cozy
- Intim dan Membumi, Gender Reveal Alyssa Daguise dan Al Ghazali Tampil Serasi dalam Earth Tone
- Zero Post: Saat Gen Z Memilih Feed Kosong Demi Hidup Lebih Santai
- Nussa Kembali dengan Cerita Hangat, Tontonan Keluarga yang Mengajarkan Arti Janji
- Rahasia di Balik Micellar Water: Solusi Praktis Membersihkan Makeup Sehari-Hari
- Hangatkan Musim Liburan dengan Festive Charity Trunk Show: Mode, Budaya, dan Semangat Berbagi
- Niat Hidup Hemat, Tapi Tiap Minggu Tetap Checkout: Kenapa Perempuan Susah Lepas dari Jajan Kecil?