Dewiku.com - Selamat pagi! Sebelum memulai aktivitas yang padat hari ini, mari mencari tahu terlebih dahulu ramalan zodiak asmara, Rabu (22/01/2020).
Gemini, kalau tak ingin ada perdebatan dengannya, kamu harus memprioritaskan perasaan hati pasangan.
Sedangkan zodiak Sagitarius, mesti tetap bersabar. Sebab, mulai sekarang kamu sudah harus mulai belajar untuk menerima kekurangan si dia.
Semakin penasaran? Dilansir dari Astrology.com, simak ramalan zodiak asmara 22 Januari 2020 di bawah ini.
1. Aries
Zodiak Aries juga mesti banyak bersabar. Sepertinya kamu akan banyak mengalami masalah, bahkan perkara tersebut datang dari orang yang selama ini kamu percaya.
2. Taurus
Taurus, disarankan tetap berpikir positif agar berbagai persoalan yang tengah dihadapi cepat menemukan solusi.
3. Gemini
Para pemilik zodiak Gemini perlu mencoba untuk memprioritaskan perasaan dan hati pasangan. Cobalah memahaminya walaupun kamu sendiri beranggapan apa yang kamu lakukan itu memang sudah benar.
Baca Juga
4. Cancer
Cobalah untuk mengontrol emosi yang berapi-api. Sikap tempramen itu cuma akan memperburuk suasana antara kamu dan si dia.
5. Leo
Api asmara antara kamu dan si dia tampaknya sedang meredup. Jangan menghindar atau menghilang. Cobalah untuk lebih atraktif lagi agar suasana bisa kembali menghangat.
6. Virgo
Hubunganmu dengan si dia sedang sedikit ada masalah. Coba bicarakan secara baik-baik dan cari jalan keluarnya bersama. Jangan terlalu mengulur waktu jika tidak ingin masalah bertambah besar.
7. Libra
Zodiak Libra tidaak perlu menutup diri. Itu hanya akan membuat dirimu sendiri menjadi pusing dan tak tahu harus berbuat apa. Cobalah untuk berbagi keluh kesah yang sedang kamu alami.
8. Scorpio
Jangan negative thinking melulu. Percayalah bahwa pasangan pasti mau menerima apa adanya dirimu. Tak perlu berpikir yang aneh-aneh dulu.
9. Sagittarius
Zodiak Sagittarius mesti tetap bersabar. Ini memang sudah menjadi jalan yang harus dilalui dengan menerima dan memaklumi segala kekurangannya.
10. Capricorn
Sekalipun suasana sudah lebih tenang dan harmonis, sebaiknya kamu senantiasa tetap menjaga perasaan si dia.
11. Aquarius
Berusahalah untuk menahan ego dengan tak marah-marah hari ini. Walau suasananya masih sangat menjengkelkan, tetap sabar dan bertahanlah.
12. Pisces
Jangan pedulikan omongan orang lain. Para pemilik zodiak Pisces pada dasarnya cuma perlu percaya 100 persen akan kesetiaan dan komitmen si dia selama ini.
Terkini
- Saat AI Ikut Campur Urusan Cinta Gen Z: Banyak Match, Tapi Hati Kok Tetap Sepi?
- Effortless Look untuk Perempuan Aktif, Cantik Tanpa Ribet Seharian
- Palet Global, Jiwa Lokal: Tren Warna 2026 yang Dekat dengan Gen Z
- Liburan Akhir Tahun Anti Ribet: Rumah Bisa Jadi Destinasi Paling Cozy
- Intim dan Membumi, Gender Reveal Alyssa Daguise dan Al Ghazali Tampil Serasi dalam Earth Tone
- Zero Post: Saat Gen Z Memilih Feed Kosong Demi Hidup Lebih Santai
- Nussa Kembali dengan Cerita Hangat, Tontonan Keluarga yang Mengajarkan Arti Janji
- Rahasia di Balik Micellar Water: Solusi Praktis Membersihkan Makeup Sehari-Hari
- Hangatkan Musim Liburan dengan Festive Charity Trunk Show: Mode, Budaya, dan Semangat Berbagi
- Niat Hidup Hemat, Tapi Tiap Minggu Tetap Checkout: Kenapa Perempuan Susah Lepas dari Jajan Kecil?