lifestyle

Memahami Arti Mimpi Kura-Kura, Salah Satunya Pertanda Buang-Buang Waktu

Berikut beberapa arti mimpi kura-kura yang mungkin pernah kamu alami.

Rima Sekarani Imamun Nissa
Senin, 16 Agustus 2021 | 07:23 WIB

Arti mimpi kura-kura atau melihat kura-kura bisa mengarah pada adanya pesan positif dalam hidup. Pesan positif ini bisa berupa mendapat keberuntungan, bertemu peluang emas, kebahagiaan, hingga kekayaan.

Supaya lebih jelas, berikut beberapa arti mimpi kura-kura, dilansir dari The Pleasant Dream.

Dicintai dan mendapat dukungan

Baca Juga: Berita Duka, Pendiri Mustika Ratu Mooryati Soedibyo Meninggal Dunia

Bermimpi melihat kura-kura dalam jumlah banyak punya punya pesan bahwa orang-orang di sekitar mencintaimu. Selain itu, mereka juga mendukung sekaligus memberimu banyak perhatian.

Ilustrasi tidur. (Unsplash/Wes Hicks)

Supaya orang sekitar bisa terus mendukung, ada baiknya kejar mimpi dan ikuti prosesnya. Di sisi lain, kamu mungkin tidak bisa mengharapkan dukungan orang lain untuk membela dirimu, terlebih setelah menghancurkan perasaan seseorang.

Masalah dan masa lalu yang belum selesai

Baca Juga: Apa Itu Social Butterfly? Biasanya Gampang Punya Teman Baru

Arti mimpi kura-kura meninggalkan pantai dan menuju ke laut berkaitan dengan adanya masa lalu dan masalah yang belum selesai. Mimpi ini juga bisa menandakan adanya perubahan, misal soal pekerjaan dan posisi jabatan. Jika beruntung, kamu mungkin saja mendapatkan promosi dalam waktu dekat.

Dijauhi orang lain dan hubungan asmara

Arti mimpi melihat kura-kura bergerak perlahan adalah adanya perlambatan kecepatan hidupmu, terutama jika kamu sedang terburu-buru membangun hubungan cinta. Selain itu, perilakumu dinilai cukup sembrono sehingga membuat orang lain menjauhi dirimu.

Mimpi ini juga mengatakan bahwa kamu merasa baik-baik saja saat menangani masalah tanpa meminta bantuan orang lain.

Ilustrasi tidur. (Pexels/Kha Ruxury)

Buang-buang waktu

Arti mimpi kura-kura berbaring di pasir adalah soal membuang-buang waktu yang berharga. Kesempatan yang ada bisa saja hilang jika kamu hanya duduk menunggu.

Baca Juga: Sukses Diet, Aaliyah Massaid Akui Pernah Jalani Pola Makan Ekstrem

Lambang sebuah bantuan
Mimpi kura-kura berbaring telentang melambangkan seseorang membutuhkan bantuan. Jadi, jangan ragu untuk mengulurkan tangan jika orang terdekat mengalami kesulitan. Selain itu, kamu tak boleh segan untuk berbicara dengan orang lain dan mencari bantuan, jika kamu yang butuh bantuan. (*Aflaha Rizal Bahtiar)

lifestyle

Sukses Diet, Aaliyah Massaid Akui Pernah Jalani Pola Makan Ekstrem

Namun, Aaliyah Massaid akhirnya menemukan cara yang lebih aman dan sehat untuk menurunkan berat badan.

lifestyle

Hobi Naik Gunung? Pendaki Perempuan Harus Perhatikan Ini

Pendaki perempuan harus lebih teliti dalam menjaga kesehatan organ intim selama naik gunung.

lifestyle

Biar Lebih Awet, Begini Cara Merawat Baju Eco Print

Supaya warnanya tidak cepat pudar, bagaimana cara merawat baju eco print?

lifestyle

Manfaat Minum Susu Oat, Naura Ayu: Bikin Lebih Semangat!

Minum susu oat bisa membuat lebih semangat menjalani hari-hari.

lifestyle

5 Zodiak Paling Bergairah, Nafsunya Selalu Menggebu-gebu

Zodiak apa yang disebut-sebut memiliki gairah paling tinggi?

lifestyle

Resep Nasi Goreng Telur Asin, Bisa Jadi Menu Andalan Keluarga

Tak perlu membelinya di restoran mahal, bikin nasi goreng telur asin yang lezat di rumah, yuk!