Aktifkan Notifikasimu
Jadilah yang pertama menerima update berita penting dan informasi menarik lainnya.
Dewiku.com - Dalam menjalani hubungan asmara, bertengkar dengan pasangan adalah hal yang wajar terjadi sesekali. Hanya saja, kamu perlu waspada kalau pasanganmu lahir di bawah naungan zodiak tertentu. Mereka mungkin akan lebih sering memicu pertengkaran.
Siapa saja zodiak yang dimaksud? Merangkum Revive Zone, simak ulasan berikut.
Zodiak Aries pada dasarnya adalah tipe orang yang selalu siap bertarung. Ini karena Aries adalah zodiak yang berapi-api dengan keinginan kuat untuk menang, bahkan ketika tahu kalau mereka tidak benar.
Baca Juga
-
Jangan Diremehkan, Toxic Masculinity Menghambat Kemajuan Organisasi
-
Curhat Pasangan Terpaksa Menikah Lebih Cepat, Kedua Mempelai Sama-Sama Mengidap Kanker
-
Iseng Ikuti Tutorial Bikin Freckles Palsu, Wanita Ini Malah Berujung Jadi Manusia Emas
-
Raih Omzet 20 Juta Per Bulan dari Modal 4 Juta Berkat Usaha Songkolo
-
Menikah Sederhana di Pantai, Pasangan Suami-Istri Ini Jadi Sorotan karena Pakai Onesie
-
Bikin Ikut Emosi, Curhat Wanita Syok Calon Suami Ingin Ajak Ibunya Ikut Bulan Madu
Demi mendapatkan kendali dalam sebuah hubungan, Aries kerap memilih jalan pertengkaran. Mereka juga cenderung susah mengakui kesalahan.
Taurus bakal menguji pasangannya dengan berbagai cara. Dia mungkin akan mempertanyakan pandanganmu hingga menimbulkan keributan dalam prosesnya.
Zodiak Taurus biasanya punya perspektif berlawanan tentang berbagai hal dan mungkin itulah yang menjadi awal gesekan atau konflik dengan pasangan mereka. Mereka juga bukan tipe orang yang senang mengalah.
Zodiak ini kuat sekaligus menyukai drama. Leo mungkin bisa jadi musuh yang paling berbahaya kalau kamu bertengkar dengan mereka. Setiap kali ada situasi yang tak berjalan sesuai keinginan mereka, itu jelas bukan pertanda baik.
Zodiak Leo juga terkenal egois. Mereka cenderung meributkan hal-hal yang sebenarnya cuma penting bagi mereka sendiri.
Scorpio
Zodiak Scorpio mempunyai kemampuan untuk mengubah diskusi hangat menjadi pertengkaran sengit dalam hitungan detik. Mereka bakal berdebat dengan agresif dan penuh semangat serta berusaha keras untuk menjadi pihak yang menang.
Kendalikan emosimu ketika terlibat pertengkaran dengan Scorpio, termasuk jika kamu menjalin hubungan asmara dengan mereka. Orang dengan zodiak ini sungguh tidak bisa diremehkan.
Tag
Terkini
- Takut Ketinggalan Momen? Begini Cara Mengelola FOMO dengan Sehat!
- Ladang Mimpi yang Berubah Jadi Neraka: Tragedi 100 Wanita Thailand di ' Peternakan Telur Manusia' Georgia
- Mengenal Roehana Koeddoes: Jurnalis Perempuan Pertama di Indonesia
- Stigma atau Realita: Perempuan Enggan Bersama Laki-laki yang Tengah Berproses?
- Komunitas Rumah Langit: Membuka Ruang Belajar dan Harapan bagi Anak-anak Marginal
- Subsidi BPJS Kesehatan Terancam, Siapa yang Paling Terdampak?
- Komnas Perempuan Soroti Perlindungan Jurnalis Perempuan dari Kekerasan Berbasis Gender
- Damkar Dipanggil, Polisi Ditinggal: Mengapa Publik Lebih Percaya Damkar?
- Tantangan dan Realitas Jurnalis Perempuan di Indonesia: Menyingkap Kesenjangan di Ruang Redaksi
- Memahami dan Merawat Inner Child: Kunci untuk Menyembuhkan Luka yang Tak Terlihat