Dewiku.com - Apakah kamu pernah tertawa dalam mimpi, bahkan masih lanjut tertawa saat bangun? Kira-kira, apa arti mimpi tertawa?
Dilansir dari Dream Christ, berikut beberapa arti mimpi tertawa yang mungkin ingin kamu ketahui.
Bermimpi Seseorang Tertawa
Saat kamubermimpi orang lain tertawa, ini dapat berbicara tentang perasaanmu kepada seseorang. Mungkin kamu telah bekerja keras untuk mencapai sesuatu dan belum menuai hasil.
Selain itu, kalau kamu merasa tak nyaman dengan kondisi saat ini, berarti kamu sama sekali tidak percaya dengan diri sendiri.
Bermimpi Tertawa Bersama Teman
Ketika kamu bermimpi tertawa bersama teman, mimpi ini melambangkan bahwa orang terdekat menyukaimu.
Karena rasa sukanya, mereka akan memberikan perhatian yang besar kepadamu. Oleh karena itu, jangan lupakan perhatian mereka.
Mimpi Menertawakan Diri Sendiri
Ketika kamu bermimpi menertawakan diri sendiri, ini adalah simbol bahwa kamu mencoba untuk menutupi perasaanmu, seperti kemarahan.
Baca Juga
-
5 Zodiak yang Cintanya Paling Sering Bertepuk Sebelah Tangan
-
Batal Anggun, Wanita Ini Pesan Gaun di Toko Online, Bentuknya Malah Mirip Sarung Bantal
-
Kasus Kekerasan Perempuan dan Anak Alami Peningkatan selama Pandemi, Begini Rinciannya
-
3 Cara Memilih Produk Tabir Surya, Simak Tips dari Dermatologis
-
Viral Pasangan Menikah di Pinggir Jalan Bebas Hambatan, Cuma Butuh Biaya Rp7 Juta
-
Alami Kondisi Ini, Wanita Ini Malah Jadi Kaya karena Jualan Foto Bulu Ketiak dan Kaki
Bermimpi Menertawakan Lelucon
Ketika kamumimpi menertawakan lelucon, ini pertanda perjalanan hidupmu tampak ringan. Kamu berusaha menikmati kebersamaan dengan orang tercinta dan kamu tahu bagaimana menikmati kesenangan kecil. Tergantung pada bentuk dan intonasinya, lelucon mungkin membuatmu tertawa.
Bermimpi Anak Tertawa
Saat kamu melihat seorang anak yang sedang tertawa, artinya ada kemakmuran dan kedatangan kabar baik dalam hidup. Tentunya, tidak ada yang lebih menyenangkan daripada mendengar tawa anak untuk mengusir rasa sedihmu.
Itulah beberapa arti mimpi tertawa yang mungkin telah membuatmu penasaran. Bagaimana menurutmu?
Terkini
- Sebelum Nonton Singles Inferno, Cewek Single Wajib Baca Ini: Ekspektasi vs Realita Dunia Dating
- Kelihatan Kuat, Padahal Udah Capek Banget: 5 Tanda Mental Kamu Lagi Lelah
- Mengapa Generasi Z Tak Lagi Menjadikan Pernikahan Sebagai Prioritas?
- Shabu dan Grill Halal dalam Satu Meja, Pengalaman Makan Hangat untuk Keluarga
- FolagoPro Debut sebagai Promotor Konser, Hadirkan An Evening with Brian McKnight di Jakarta
- Minum Kopi Bisa Bikin Perempuan Terlihat Lebih Awet Muda? Ini Faktanya
- Kenapa Banyak Perempuan Memilih Pria Lebih Dewasa? Ternyata Bukan Cuma Soal Umur
- Bumbu Masak Sachet Kini Masuk Festival Musik, Strategi Unik Dekati Generasi Muda
- Saat AI Ikut Campur Urusan Cinta Gen Z: Banyak Match, Tapi Hati Kok Tetap Sepi?
- Effortless Look untuk Perempuan Aktif, Cantik Tanpa Ribet Seharian