lifestyle

5 Arti Mimpi Mengendarai Mobil, Bisa Jadi Pertanda Adanya Situasi Tak Terkendali

Pernah mimpi mengendarai mobil dan tak bisa mengendalikan kendaraan tersebut? Apa maknanya?

Rima Sekarani Imamun Nissa
Minggu, 29 Oktober 2023 | 12:03 WIB

Kamu mungkin pernah mimpi sedang mengendarai kendaraan roda empat. Tahukah kamu apa arti mimpi mengendarai mobil?

Sebagian orang percaya bahwa mimpi menyetir mobil berkaitan dengan situasi yang penuh ketidakpastian di kehidupan nyata, baik dalam hal karir, hubungan keluarga, maupun percintaan.

Dilansir dari Mental Health Center, inilah beberapa arti mimpi mengendarai mobil yang mungkin membuatmu penasaran.

Baca Juga: Syahrini Hamil Anak Pertama, Waspadai Risiko Kehamilan di Atas Usia 40 Tahun

Mobil VW Kombi. (Unsplash/Annie Theby)

1. Arti Mimpi Mengendarai Mobil dengan Kecepatan Tinggi

Menyetir mobil dengan kecepatan tinggi di alam bawah sadar menggambarkan emosional si pemimpi. Mengebut berarti ingin mencapai tujuan hidupmu dengan cepat, tetapi juga bisa menjadi pertanda adanya kecerobohan.

2. Arti Mimpi Mengendarai Mobil di Tengah Kemacetan

Baca Juga: Ragam Manfaat Susu Kacang Mede untuk Kesehatan, Cocok buat Bumil dan Busui!

Jika kamu melihat situasi jalanan yang macet saat mengendarai mobil di dalam mimpi, artinya kamu sedang dalam fase terjebak atau tidak ada pencapaian yang signifikan. Kehidupanmu cenderung stagnan.

3. Arti Mimpi Menjadi Penumpang di Mobil

Artinya, kamu mungkin sedang merasa tidak bisa memegang kendali dalam hidupmu sendiri. Kamu malah membiarkan orang lain mengambil kendali dan membuat keputusan yang tidak menyenangkan bagimu

4. Arti Mimpi Jadi Pengemudi

Berbanding terbalik dengan poin sebelumnya, mimpi ini bisa berarti kamu berhasil memegang kendali atas perjalanan hidupmu sendiri. Namun, kamu diharapkan untuk lebih berhati-hati.

5. Arti Mimpi Menyetir Mobil Hilang Kendali

Baca Juga: 4 Zodiak Ini Jagonya Bikin Nama Panggilan, Punya Banyak Ide Julukan Ajaib

Ini adalah sesuatu yang menakutkan meski kamu hanya mengalaminya di alam mimpi. Mimpi menyetir mobil yang hilang kendali biasanya menandakan perasaan tidak berdaya atau ketidakmampuan dalam beberapa bidang kehidupan. Kamu mungkin juga bingung bukan main karena segala sesuatunya berubah menjadi tidak terkendali.

lifestyle

Ragam Manfaat Susu Kacang Mede untuk Kesehatan, Cocok buat Bumil dan Busui!

Seperti diketahui, selain rasanya gurih dan memiliki tekstur creamy, susu kacang mede juga memiliki banyak manfaat untuk kesehatan.

lifestyle

6 Wisata Gratis di Jakarta, Cocok untuk Healing Sejenak dari Penat Ibu Kota

Inilah beberapa tempat wisata ramah bujet yang bisa jadi pilihan di Jakarta.

lifestyle

Butter Blend Semakin Disukai, Ternyata Ini Kelebihannya

Apa saja keunggulan butter blend yang belakangan kian populer?

lifestyle

Cara Beli Tiket Festival Lampion Waisak Borobudur 2024, Harganya Berapa?

Berikut informasi lengkap mengenai cara memberi tiket Festival Lampion Waisak Borobudur 2024.

lifestyle

Ingin Pelesiran ke Makau? Yuk ke Event "Experience Macao", Tawarkan Wisata Berbasis Keluarga

Tak cuma kasino, Makau ternyata memiliki banyak pilihan wisata berbasis keluarga.

lifestyle

8 Tahun Konsisten Hidup Sehat, Ternyata Ini Motivasi Wulan Guritno

Wulan Guritno sudah bertahun-tahun berusaha konsisten menjalankan gaya hidup sehat.