Dewiku.com - Ada berbagai tes kepribadian populer yang bisa coba-coba kamu ikuti. Kali ini, mari melihat apakah kamu sosok membuka bisnis dan menjadi pengusaha atau melakukan pekerjaan lainnya saja.
Melansir Day Day News, bayangkan situasi di mana ada segelas air beracun serta pena dan selembar kertas di atas meja. Karena beberapa alasan, kamu harus pergi. Bagaimana kamu akan memberi tahu semua orang bahwa minuman itu beracun?
- Pilih salah satu jawaban di bawah ini:
- Menggambar salib atau tengkorak
- Langsung meremas kertas atau memasukkan pena ke dalam air
- Mengambil air
- Berharap ada orang lain akan minum air tersebut
- Tulis langsung larangan di atas kertas
Menggambar salib atau tengkorak
Jika ini yang kamu lakukan, artinya kamu cocok untuk pekerjaan kreatif yang mengandalkan imajinasi. Ini sesuai kepribadianmu yang kreatif dan imajinatif.
Langsung meremas kertas atau memasukkan pena ke dalam air
Kamu punya kepribadian yang cocok untuk melakukan pekerjaan inovatif. Misalnya, kamu bisa memulai bisnis sendiri, terutama di bidang yang menyediakan jasa.
Mengambil air
Kamu punya rasa tanggung jawab yang sangat kuat. Kamu juga cekatan dalam merawat orang lain. Kamu bisa terlibat industri apa pun yang berkaitan dalam pelayanan masyarakat.
Berharap ada orang lain akan minum air
Baca Juga
-
Pura-Pura Move On, 4 Zodiak Ini Diam-Diam Masih Senang Nostalgia
-
5 Koleksi Kaus Polos Nagita Slavina, Harganya Jutaan Semua
-
Resep Mango Sticky Rice, Makanan Khas Thailand yang Mudah Dibuat
-
A$AP Rocky Jadi Direktur Kreatif PUMA x F1, Intip Bocoran Koleksinya
-
Pembukaan Jakarta Fashion Week 2024: Parade Alumni Lomba Perancang Mode Rayakan Kreativitas dan Gaya Lintas Generasi
Kamu berharap ada orang lain minum air itu, bahkan menulis catatan bunuh diri di atas kertas, berpura-pura bahwa dia memang berniat bunuh diri.
Jika itu yang kamu pikirkan, kamu punya kecenderungan senang membuat orang lain menderita. Kamu mungkin bisa berkarier di dunia politik atau menjadi pemimpin tim.
Tulis langsung larangan di atas kertas
Kamu ingin siapa pun yang menemukan minuman itu langsung tahu soal adanya racun. Ini bisa berarti kamu punya kepribadian yang cocok untuk pekerjaan yang berkaitan dengan pelayanan sosial. Di sisi lain, kamu kurang cocok untuk memulai bisnis atau menjadi pengusaha.
Terkini
- Saat AI Ikut Campur Urusan Cinta Gen Z: Banyak Match, Tapi Hati Kok Tetap Sepi?
- Effortless Look untuk Perempuan Aktif, Cantik Tanpa Ribet Seharian
- Palet Global, Jiwa Lokal: Tren Warna 2026 yang Dekat dengan Gen Z
- Liburan Akhir Tahun Anti Ribet: Rumah Bisa Jadi Destinasi Paling Cozy
- Intim dan Membumi, Gender Reveal Alyssa Daguise dan Al Ghazali Tampil Serasi dalam Earth Tone
- Zero Post: Saat Gen Z Memilih Feed Kosong Demi Hidup Lebih Santai
- Nussa Kembali dengan Cerita Hangat, Tontonan Keluarga yang Mengajarkan Arti Janji
- Rahasia di Balik Micellar Water: Solusi Praktis Membersihkan Makeup Sehari-Hari
- Hangatkan Musim Liburan dengan Festive Charity Trunk Show: Mode, Budaya, dan Semangat Berbagi
- Niat Hidup Hemat, Tapi Tiap Minggu Tetap Checkout: Kenapa Perempuan Susah Lepas dari Jajan Kecil?