Aktifkan Notifikasimu
Jadilah yang pertama menerima update berita penting dan informasi menarik lainnya.
Dewiku.com - Punya pasangan yang suka memuji dan perhatian adalah dambaan banyak orang. Di sisi lain, tak ada yang berharap memiliki pasangan suka meremehkan dan menghina diri kita.
Kebiasaan menghina pasangan hal yang baik dalam sebuah hubungan. Biasanya, seseorang akan menghina pasangannya dengan tujuan ingin mengendalikanmu atau melemahkanmu.
Orang ingin kamu menjadi bergantung kepadanya dan membutuhkan persetujuannya dalam melakukan segala hal. Sikapnya juga akan membuatmu menjadi tidak percaya diri secara perlahan.
Nah, dirangkum dari Times of India, berikut tanda bahwa pasanganmu sebenarnya menghina dirimu.
Baca Juga
-
Deteksi Masalah Kulit, Klinik Kecantikan Terkemuka Gelar Skin Test Gratis
-
5 Sikap yang Perlu Dihindari Cowok, Bikin Cewek Malas Melanjutkan Hubungan
-
5 Cara Memahami Bahasa Cinta Pasangan, Biar Tak Mudah Salah Paham
-
5 Tips Bikin Perayaan Tahun Baru Lebih Seru, Siapkan dari Sekarang yuk!
-
Inspirasi Kado Akhir Tahun, Mulai dari Makeup hingga Perabotan Rumah Tangga
-
Kocak Tapi Romantis, Viral Nenek Ngambek Larang Suami Ngopi karena Ini
Manipulatif
Memanipulasi seseorang dalam sebuah hubungan, bukanlah hal baik. Ini termasuk tanda bahwa pasanganmu menghinamu. Sikap seperti ini juga merupakn bentuk komunikasi yang tidak sehat dalam sebuah hubungan asmara.
Pujian menyirat
Apakah dia sering memberikan pujian menyirat? Dia mungkin suka mengatakan, “Berterimakasihlah bahwa kamu memilikiku, atau kamu mungkin tidak akan punya pasangan yang baik."
Dia mungkin juga mengucapkan hal seperti, "Kamu sebenarnya baik, jauh dari yang kukira." Hal tersebut dapat membuat seseorang merasa tersinggung.
Menyinggung
Jika dia peduli bahwa kata-kata atau perbuatannya bisa membuatmu tersinggung, artinya jelas-jelas dia menghinamu. Dia mungkin menyamarkan hinaannya dengan sebuah pertanyaan dan membuatmu merasa memiliki masalah dalam dirimu.
Terlalu banyak kritik
Pasangan secara terbuka suka mengkritikmu. Bukan sesuatu yang positif dan membangun, dia akan mengkritikmu dengan kasar dan negatif sehingga membuatmu merasa lebih buruk. Mereka mungkin akan mengolok-olokmu, seperti mengomentari penampilan, kepribadian dan ambisimu.
Membandingkan
Dia tak berhenti membandingkanmu dengan orang lain, walah sadar hal tersebut bisa membuatmu murung dan insecure. Kamu seharusnya tidak membandingkan dirimu dengan orang lain, begitu pula pasanganmu.
Itulah beberapa tanda pasangan menghina dirimu. Apakah kamu pernah mengalaminya beberapa hal di atas?
Terkini
- Nggak Cuma Cokelat, Ini Rekomendasi Hadiah untuk Pasangan di Hari Kasih Sayang
- Tren Body Count Pamer Jumlah Pasangan Seksual Viral, Bisa Tingkatkan Penularan HPV?
- 5 Tanda Pria Belum Ngelupain Melupakan Mantan, Jangan Sampai Kecolongan!
- Mengenal Butterfly Hug, Memeluk Diri Sendiri demi Kesehatan Mental
- Jangan Asal Terabas! Ini 5 Aturan Main FWB Anti Kebobolan
- Gara-Gara Suami Tak Peka, Fitri Tropica Keluarkan Air Mata Tak Terbendung
- Jess No Limit dan Sisca Kohl Tunangan, Intip Potret Romantisnya
- Lucu Banget! Begini Gaya Gemas Rayyanza Pakai Jaket Oren
- Apa Saja Tanda Hubunganmu Itu Sehat? Perhatikan 5 Hal Ini
- Viral Pasangan Bulan Madu Terseret ke Laut, Kolam Mendadak Rubuh
Berita Terkait
-
5 Tanda Pria Belum Ngelupain Melupakan Mantan, Jangan Sampai Kecolongan!
-
Viral Pasangan Bulan Madu Terseret ke Laut, Kolam Mendadak Rubuh
-
8 Rahasia Pria yang Tak Pernah Diketahui Wanita, Mereka Benci Gaya Monoton
-
5 Tanda Calon Pasangan Toxic, Bisa Diketahui Sejak Kencan Pertama
-
Puluhan Tahun Menikah, Wanita Ini Galau karena Suaminya Tak Pernah Bilang Cinta
-
Sebut Istrinya Boros, Curhatan Pria Ini Ramai Diserbu Warganet: Semoga Nggak Dapat Pasangan Kayak Gini!
-
Waspada! Perhatikan 5 Tanda Pasangan Selingkuh dengan Rekan Kerja
-
Banjir Kritikan, Viral Acara Pernikahan Digelar di Area Kuburan
-
Ajak Istri Melakukan Hubungan Seks ketika Tidur, Pria Ini Idap Gangguan Sexsomnia
-
Waspada! 5 Hal Ini Bisa Jadi Tanda Kamu Terjebak Hubungan Toxic