
Aktifkan Notifikasimu
Jadilah yang pertama menerima update berita penting dan informasi menarik lainnya.
Dewiku.com - Timbulnya jerawat bisa bikin wanita pusing tujuh keliling. Pasti langsung bingung cari cara untuk mengatasinya. Buat kalian yang belum tahu, ada beberapa jenis minuman yang bantu hilangkan jerawat.
Pada umumnya, pasti kita akan mencari cara untuk menghilangkan jerawat dengan produk-produk kecantikan. Ternyata tak cukup hanya dengan produk kecantikan. Kamu juga perlu memperhatikan apa yang dikonsumsi oleh tubuhmu.
So, di bawah ini ada beberapa jenis minuman yang bisa kamu bantu untuk menghilangkan masalah jerawat di kulit.
1. Teh hijau
Baca Juga

Teh hijau memang mempunyai banyak manfaat untuk kesehatan dan kecantikan. Manfaat teh hijau adalah sebagai antioksidan dan anti inflamasi yang bisa membantu meredakan jerawat. Selain itu, teh hijau bisa membantu kulit tampak lebih segar.
2. Kunyit
Hampir serupa dengan teh hijau, kunyit juga mempunyai banyak manfaat untuk kesehatan dan kecantikan. Kunyit mempunyai kandungan antioksidan, anti inflamasi, dan anti fungal. Rajin meminum kunyit setiap hari akan membuat kulit menjadi mulus, bersih, dan bebas jerawat.
3. Air hangat
Minum air putih hangat akan memberi manfaat yang luar biasa untuk tubuh. Disarankan untuk meminum air putih hangat pagi hari saat bangun tidur dan malam hari sebelum tidur. Hal ini akan membantu mendetoks tubuh dan wajah agar bebas dari jerawat.
4. Teh spearmint
Jenis minuman lain yang bantu hilangkan jerawat adalah teh spearmint. Kandungan yang ada di dalam teh spearmint akan membantu meredakan jerawat yang meradang. Disarankan untuk rutin meminum teh spearmit agar jerawat hilang dan wajah bisa kembali halus.
Terkini
- Vulnerable atau Oversharing? Menakar Batas Cerita Perempuan di Dunia Maya
- Merayakan Cinta Lewat Lagu, KOSTCON 2025 Hadirkan Konser OST K-Drama Pertama dan Terbesar
- Solusi Rambut Sehat dan Berkilau dengan Naturica, Wajib Coba!
- Kamu Terlalu Mandiri: Ketika Kemandirian Perempuan Masih Dianggap Ancaman
- Support System Seumur Hidup: Bagaimana Kakak Adik Perempuan Saling Menguatkan?
- Women News Network: Menguatkan Suara Perempuan dari Aceh hingga NTT
- Saatnya Berbagi Tugas di Dapur, Karena Memasak Bukan Hanya Tanggung Jawab Perempuan
- Lajang dan Bahagia: Cara Perempuan Menikmati Hidup Tanpa Tekanan Sosial
- Plan Indonesia dan SalingJaga Gelar Soccer for Equality, Dukung Kesetaraan Pendidikan Anak Perempuan NTT
- Paternity Leave Bukan Sekadar Cuti, Tapi Wujud Budaya Kerja yang Inklusif