Tidak semua orang menganggap status jomblo sebagai hal menyedihkan. Beberapa zodiak ternyata tidak masalah jadi jomblo dan justru bahagia jadi jomblo dan menjalani kehidupan lajang.
Selain Leo dan Sagittarius, siapa lagi?
3. Aquarius (21 Januari-18 Februari)
Aquarius tidak suka siapapun menyerang kedamaian atau privasinya. Ia tidak benci jadi jomblo karena Aquarius lebih suka menghabiskan waktu memanjakan diri sendiri ketimbang terjebak hubungan dengan orang yang salah.
Namun ketika ia sudah memutuskan untuk menjalin hubungan, ia akan menaruh hatinya pada orang yang bisa diajak berpikiran terbuka serta berbagi tentang nilai, moral dan sikap yang dapat membawanya ke hubungan dengan tingkat lebih dalam.
4. Virgo (21 Januari-18 Februari)
Virgo sangat selektif ketika memilih pasangannya. Mereka tidak menjalani hubungan hanya demi kencan. Jika ia merasa tidak terlalu suka pada seseorang, Virgo lebih baik tetap menjomblo.
Menjadi jomblo tidak menakutkan. Sebaliknya, hal itu membuat Virgo menghabiskan lebih banyak waktu untuk dirinya sendiri, mulai dari mengurus penampilan hingga mengejar karirnya.
Virgo akan selalu memikirkan semuanya dan perlu banyak waktu untuk benar-benar mengenal orang yang ia kencani. Yup, Virgo adalah zodiak tidak pernah terburu-buru dalam segala hal.
Baca Juga
Terkini
- Kenapa Banyak Perempuan Memilih Pria Lebih Dewasa? Ternyata Bukan Cuma Soal Umur
- Bumbu Masak Sachet Kini Masuk Festival Musik, Strategi Unik Dekati Generasi Muda
- Saat AI Ikut Campur Urusan Cinta Gen Z: Banyak Match, Tapi Hati Kok Tetap Sepi?
- Effortless Look untuk Perempuan Aktif, Cantik Tanpa Ribet Seharian
- Palet Global, Jiwa Lokal: Tren Warna 2026 yang Dekat dengan Gen Z
- Liburan Akhir Tahun Anti Ribet: Rumah Bisa Jadi Destinasi Paling Cozy
- Intim dan Membumi, Gender Reveal Alyssa Daguise dan Al Ghazali Tampil Serasi dalam Earth Tone
- Zero Post: Saat Gen Z Memilih Feed Kosong Demi Hidup Lebih Santai
- Nussa Kembali dengan Cerita Hangat, Tontonan Keluarga yang Mengajarkan Arti Janji
- Rahasia di Balik Micellar Water: Solusi Praktis Membersihkan Makeup Sehari-Hari